Sturridge Kembali dari Amerika Serikat

Jum'at, 09 Januari 2015 - 00:34 WIB
Sturridge Kembali dari...
Sturridge Kembali dari Amerika Serikat
A A A
LIVERPOOL - Liverpool mendapatkan kabar baik setelah penyerang andalan mereka, Daniel Sturridge bakal kembali dari Amerika Serikat (AS), besok usai menjalani proses pemulihan cedera paha. Pemain asal Inggris itu belum dimainkan sejak 31 Agustus lalu, lantaran mengalami cedera paha dan betis.

Sempat absen panjang, kini pelatih Liverpool, Brendan Rodgers bisa bernafas legas ketika pemain 25 telah selesai menjalani proses pemulihannya. "Dia (Sturridge) akan kembali ke Inggris dalam waktu 24 jam kedepan, usai menyelesaikan proses rehabilitasi," ucap Rodgers dilansir Sky, Jumat (9/1/2015).

"Dua tahun lalu dia datang pada bursa transfer Januari dari Chelsea dan membuat dampak besar bagi tim. Ia bermain sangat fantastis sejak bersama kami. Ia pemain kelas atas yang punya visi bagus dan kualitas permainan yang indah. Ia membuat tim merasa lebih baik dengan sentuhannya," sambungnya.

Kembalinya Sturridge tentu jadi kabar baik, di tengah keterpurukan The Reds -julukan Liverpool- sejak awal musim. Usai kembali dari AS, Sturridge tidak langsung kembali bersama skuat utama. Pemain asal Inggris itu setidaknya butuh dua pekan, sebelum gabung skuat utama.

Namun, Rodgers mengaku tidak ingin terlalu buru-buru menurunkan Sturridge. "Kami berharap ia dapat kembali secepatnya, apa yang telah ia lakukan di Amerika Serikat sangat fantastis. Tapi kami ingin memberinya waktu untuk benar-benar pulih," tandasnya.
(akr)
Berita Terkait
Jendral Lapangan dan...
Jendral Lapangan dan Kapten Liverpool Kasih Ucapan Respek ke Pemain Chelsea
Kepa Rusak Momen Perpisahan...
Kepa Rusak Momen Perpisahan Chelsea dengan Roman Abramovich
Baru Dipublikasi, Jersey...
Baru Dipublikasi, Jersey Ketiga Liverpool Banjir Caci Maki
Lawan Liverpool, Steven...
Lawan Liverpool, Steven Gerrard Pulang Kampung ke Anfield Sebagai Musuh
Suara Azan Bergema Syahdu...
Suara Azan Bergema Syahdu di Stadion Anfield, Liverpool Gelar Buka Puasa Bersama
Tampil Meyakinkan, Liverpool...
Tampil Meyakinkan, Liverpool Kalahkan Brentford 2-0 di Anfield
Berita Terkini
Jonatan Christie Kapten...
Jonatan Christie Kapten Tim Indonesia di Piala Sudirman 2025, Gloria Emanuelle Widjaja Jadi Wakil
59 menit yang lalu
Siap Ngebut di Spanyol!...
Siap Ngebut di Spanyol! Jangan Lewatkan MotoGP Jerez 2025 Akhir Pekan Ini di VISION+
1 jam yang lalu
Daniel Dubois Ancam...
Daniel Dubois Ancam Pensiunkan Oleksandr Usyk: Aku Hancurkan Dia!
2 jam yang lalu
3 Pemain Timnas Uzbekistan...
3 Pemain Timnas Uzbekistan U-17 yang Layak Main di Eropa, Nomor 1 Striker Potensial
2 jam yang lalu
Kisah Masa Remaja David...
Kisah Masa Remaja David Benavidez, Depresi Diejek Gendut hingga Jadi Juara Tinju Dunia
3 jam yang lalu
Futsal Nation 2025 Resmi...
Futsal Nation 2025 Resmi Digelar, MNCTV Tayangkan Laga Pembuka antara Unggul FC vs Cosmo JNE
3 jam yang lalu
Infografis
Peralatan Militer dari...
Peralatan Militer dari Berbagai Pangkalan AS Dikirim ke Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved