Rodgers Masih Percaya Balotelli

Senin, 26 Januari 2015 - 23:03 WIB
Rodgers Masih Percaya...
Rodgers Masih Percaya Balotelli
A A A
LIVERPOOL - Pelatih Liverpool, Brendan Rodgers ternyata masih meyakini Mario Balotelli bisa sukses di Liverpool. Rodgers pun mengaku bakal memberi kesempatan bagi Super Mario untuk membuktikan kualitasnya.

Balotelli dianggap publik telah habis di Liverpool. Pasalnya, sejak direkrut di awal hingga paruh musim pertama berakhir, performa mantan penyerang Manchester City itu tak kunjung membaik.

Dari 18 kali tampil, Balotelli baru mencetak dua gol. Hal ini tentu tak sebanding dengan reputasi Balotelli yang digadang-gadang sebagai salah satu penyerang terbaik di dunia.

"Periode yang sangat sulit baginya. Tetapi dia adalah seorang anak yang baik yang ingin bertarung untuk kesempatannya di sini. Saya telah melihat beberapa berita pagi ini, yang menyebut dia telah habis. Itu bukan masalahnya," kata Rodgers di Sky Sports.

"Kami akan memberikan dia kesempatan. Kami membawanya ke sini musim ini untuk memberinya kesempatan, agar ia menunjukkan dia dapat bermain konsisten di level atas," lanjut Rodgers.
(rus)
Berita Terkait
Jendral Lapangan dan...
Jendral Lapangan dan Kapten Liverpool Kasih Ucapan Respek ke Pemain Chelsea
Kepa Rusak Momen Perpisahan...
Kepa Rusak Momen Perpisahan Chelsea dengan Roman Abramovich
Baru Dipublikasi, Jersey...
Baru Dipublikasi, Jersey Ketiga Liverpool Banjir Caci Maki
Lawan Liverpool, Steven...
Lawan Liverpool, Steven Gerrard Pulang Kampung ke Anfield Sebagai Musuh
Suara Azan Bergema Syahdu...
Suara Azan Bergema Syahdu di Stadion Anfield, Liverpool Gelar Buka Puasa Bersama
Tampil Meyakinkan, Liverpool...
Tampil Meyakinkan, Liverpool Kalahkan Brentford 2-0 di Anfield
Berita Terkini
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
34 menit yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
1 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
2 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
3 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
4 jam yang lalu
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
5 jam yang lalu
Infografis
Mayoritas Warga Israel...
Mayoritas Warga Israel Tak Percaya Cara Netanyahu di Perang Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved