Djokovic Melaju ke Final

Sabtu, 31 Januari 2015 - 11:25 WIB
Djokovic Melaju ke Final
Djokovic Melaju ke Final
A A A
MELBOURNE - Novak Djokovic memastikan diri tampil di final Australia Open 2015. Langkah mulus Djokerini terjadi setelah dia mengandaskan juara bertahan Stanislas Wawrinka 7-6, 3-6, 6-4, 4-6, 6-0 di Rod Laver Arena, Melbourne, Kemarin.

Di laga pemungkas, Djokovic sudah ditunggu petenis Inggris Raya Andy Murray. Seperti sudah diprediksi, kedua petenis unggulan tersebut tampil alot sepanjang laga. Hal itu pun dibuktikan dengan susah payahnya Djokovic mengandaskan Wawrinka sampai pertandingan diakhiri dengan lima set.

“Kami menjalani pertandingan yang berkualitas,” ungkap Djokovic seperti dilansir The Guardian. Keberhasilan Djokovic menembus final Australia Terbuka 2015 menjadi keberhasilan kelima sepanjang sejarah turnamen ini. Pada empat final sebelumnya, Djokovic berhasil menyudahi laga dengan gelar juara masing- masing pada 2008, 2011, 2012, dan 2013.

Target meraih gelar kelima dinilai Djokovic tidak akan mudah. “Andy (Murray) dan saya pertama kali bertemuketikakamiberusia12tahun. Semoga apa yang kami tunjukan di final berlangsung menarik dan menjadi salah satu pertandingan besar berdua,” tuturnya.

Decky irawan jasri
(ars)
Berita Terkait
Bikin Sulit Bernapas,...
Bikin Sulit Bernapas, Hindari Pemicu Asma dengan Mosehat
Kejutkan Pelanggan,...
Kejutkan Pelanggan, Brand Fashion Lokal Ini Bagikan Pandora Box
Mengandung Ekstrak Daun...
Mengandung Ekstrak Daun Kelor, Mosehat Diyakini Mampu Luruhkan Batu Ginjal
Jaga Kebersihan Lantai...
Jaga Kebersihan Lantai agar Selalu Nyaman Berada di Rumah
Dukung Pemulihan Pariwisata,...
Dukung Pemulihan Pariwisata, Eazy Property Lavaya Bali Gelar Soft Launching
Penunjang Kinerja Profesional...
Penunjang Kinerja Profesional dengan Mobilitas Tinggi
Berita Terkini
Hasil Timnas Indonesia...
Hasil Timnas Indonesia U-17 vs Korea Utara U-17: Permainan Garuda Muda Didikte, Skor Tertinggal 0-2
31 menit yang lalu
POBSI Pool Series 2025...
POBSI Pool Series 2025 Seri II Yogyakarta: Alvin & Annita Raih Gelar Juara
55 menit yang lalu
Susunan Pemain Timnas...
Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Korea Utara U-17: Evandra Florasta, Mesin Gol Garuda Muda Starter!
2 jam yang lalu
Kawal Nova Arianto Menggema...
Kawal Nova Arianto Menggema di Medsos, Erick Thohir: Hak Prerogatif Pergantian Pelatih Ada di PSSI
2 jam yang lalu
Debut Gemilang Pembalap...
Debut Gemilang Pembalap Muda AHM di Idemitsu Asia Talent Cup Qatar 2025
3 jam yang lalu
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Indonesia U-17 vs Korea Utara U-17 di Perempat Final Piala Asia U-17
3 jam yang lalu
Infografis
Prabowo Bakal Ungsikan...
Prabowo Bakal Ungsikan 1.000 Warga Palestina ke Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved