Perang Paksa Shakhtar Pindah Stadion

Selasa, 17 Februari 2015 - 20:20 WIB
Perang Paksa Shakhtar...
Perang Paksa Shakhtar Pindah Stadion
A A A
DONETSK - Menjamu Bayern Muenchen di leg pertama babak 16 besar Liga Champions, dini hari nanti WIB, jawara Ukraina, Shakhtar Donetsk dipaksa pindah stadion sejauh 750 miles atau sekira 1.200 km dari kandang mereka Donbass Arena, lantaran perang yang masih berkecambuk. Bahkan kabarnya Donbass Arena pernah terkena serangan artileri dari pasukan pro Rusia, pada Oktober lalu hingga merusak beberapa bagian stadion.

Letak Donbass Arena yang masuk dalam zona perang, memaksa Shakhtar harus pindah ke Arena Lviv ketika menjamu klub raksasa Bundesliga, Bayern. Tentu tampak aneh apabila Anda melihat kondisi mencekam di Donbass Arena saat ini, apabila dibandingkan saat mereka menggelar hajatan Piala Eropa 2012. Suasa suka cita tiga tahun lalu, kini berubah menjadi suara tembakan artileri yang menghujam bagian luar stadion, hingga membuat beberapa panel kaca hancur.

Kejadian ini terjadi pada Oktober lalu, bayangkan apabila di Stadion tersebut sejak menggelar pertandingan. Suasana mengerikan ini yang memaksa Shakhtar harus pindah kandang saat menggelar babak 16 besar Liga Champions musim 2014-2015, dini hari nanti WIB. Meski saat ini sedang terjadi genjatan senjata, namun beberapa pasukan dari Ukraina dan pro Rusia masih terlibat baku tembak yang sewaktu-waktu bisa mengancam keselamatan.

Akhirnya Shakhtar pindah kandang ke Lviv sejak akhir tahun ini, yang dinilai cukup aman. Meski laga bakal berlangsung di zona yang relatif netral dekat perbatasan Polandia, tapi para penggawa Bayern tetap diselimuti rasa takut. "Sulit memahami dan ini jadi pengalaman unik menghadapi tim yang sedang mengalami krisis. Ini adalah situasi yang nyata dan Anda tahu ada perang yang mengerikan di luar sana," ucap Thomas Muller.

Lviv Arena yang berkapasitas 34.900 kursi diharapkan penuh dengan pendukung tuan rumah nanti. Bayern terbang ke Lviv dari Munich, Senin (16/2/2015) pukul 14.45 waktu setempat dan dijadwalkan kembali pada Rabu (18/2/2015) pukul 00.30 waktu Lviv. Bayern sengaja memperpendek kunjungan mereka ke Ukraina, dan membatalkan acara jamuan makan pasca pertandingan yang biasa mereka lakukan.
(akr)
Berita Terkait
Catat! Jadwal Lengkap...
Catat! Jadwal Lengkap Pertandingan Matchaday 1 Liga Champions 2021/2022
Tandang ke Anfield,...
Tandang ke Anfield, AC Milan Tanpa Ibrahimovic di Liga Champions
Kontra Inter Milan,...
Kontra Inter Milan, Karim Benzema Siap Tebar Ancaman!
Babak Belur! Liverpool...
Babak Belur! Liverpool Tak Berkutik Kena Bantai Napoli 4-1
Catatan Menyedihkan...
Catatan Menyedihkan Liverpool di Final Liga Champions 2022
Dramatis! Gol Menit...
Dramatis! Gol Menit Akhir Joel Matip Menangkan Liverpool Atas Ajax
Berita Terkini
Meski Moncongbulo FC...
Meski Moncongbulo FC Mundur, FFI: Futsal Nation Cup 2025 Tetap Sesuai Jadwal
8 jam yang lalu
4 Pemain Timnas Indonesia...
4 Pemain Timnas Indonesia yang Cedera saat Membela Klubnya
10 jam yang lalu
Mengapa Duel Islam Makhachev...
Mengapa Duel Islam Makhachev vs Belal Muhammad Tidak Akan Pernah Terjadi?
11 jam yang lalu
Venezia Lolos dari Jeratan...
Venezia Lolos dari Jeratan Degradasi Liga Italia? Jay Idzes: Kami Harus Percaya!
12 jam yang lalu
Rapat Anggota Tahunan...
Rapat Anggota Tahunan NOC Indonesia 2025, Raja Sapta Oktohari: Momen Perkuat Komitmen
13 jam yang lalu
Mitos Atau Fakta, Final...
Mitos Atau Fakta, Final Liga Champions di Kota Muenchen Lahirkan Juara Baru?
13 jam yang lalu
Infografis
Terinspirasi Perang...
Terinspirasi Perang Revolusi AS, Ribuan Demonstran Turun ke Jalanan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved