Ini Harapan Pemain Timnas Indonesia U-20 setelah FIFA Pindahkan Lokasi Piala Dunia U-20
Kamis, 30 Maret 2023 - 21:30 WIB
JAKARTA - FIFA mamastikan Indonesia batal menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20 2023. Sejumlah pemain tim nasional (Timnas) Indonesia U-20 menyampaikan harapannya.
Terkait nasib Indonesia U-20, sejumlah pemain punya harapan tersendiri. Diantaranya ada yang berharap FIFA tidak memberi sanksi lebih berat kepada Indonesia.
"Semoga saja FIFA tidak meng-sanksi Indonesia yang berat ya. Karena untuk karir pesepak bola di Tanah Air ini," cetus kata Daffa Fasya Sumawijaya.
Harapan saya semoga semuanya baik-baik saja," lanjut penjaga gawang Borneo Samarinda itu saat wawancara langsung bersama MNC News, Kamis (20/2/2023).
Hal serupa disampaikan Hugo Samir. Dia berharap Indonesia tidak dikucilkan oleh FIFA dan dunia sepak bola.
"Semoga kedepannya jangan sampai dikucilkan dari FIFA maupun dunia pesepak bolaan. Semoga sepak bola Indonesia bisa berjalan lagi dengan lancar," paparnya.
Kadek Arel Priyatna punya harapan serupa. Bek tengah Bali United berusia 17 tahun itu berharap bisa terus menjalankjan profesinya sebagai pesepak bola.
"Saya harap sanksi dari FIFA tidak berat, karena mata pencaharian kita di sini. Gimana yang sudah berkeluarga, menafkahi anaknya, istrinya," ucap Kadek.
Baca Juga
Terkait nasib Indonesia U-20, sejumlah pemain punya harapan tersendiri. Diantaranya ada yang berharap FIFA tidak memberi sanksi lebih berat kepada Indonesia.
"Semoga saja FIFA tidak meng-sanksi Indonesia yang berat ya. Karena untuk karir pesepak bola di Tanah Air ini," cetus kata Daffa Fasya Sumawijaya.
Harapan saya semoga semuanya baik-baik saja," lanjut penjaga gawang Borneo Samarinda itu saat wawancara langsung bersama MNC News, Kamis (20/2/2023).
Hal serupa disampaikan Hugo Samir. Dia berharap Indonesia tidak dikucilkan oleh FIFA dan dunia sepak bola.
"Semoga kedepannya jangan sampai dikucilkan dari FIFA maupun dunia pesepak bolaan. Semoga sepak bola Indonesia bisa berjalan lagi dengan lancar," paparnya.
Kadek Arel Priyatna punya harapan serupa. Bek tengah Bali United berusia 17 tahun itu berharap bisa terus menjalankjan profesinya sebagai pesepak bola.
"Saya harap sanksi dari FIFA tidak berat, karena mata pencaharian kita di sini. Gimana yang sudah berkeluarga, menafkahi anaknya, istrinya," ucap Kadek.
tulis komentar anda