Daftar Juara NBA, Denver Nuggets Akhiri Penantian 47 Tahun

Selasa, 13 Juni 2023 - 12:56 WIB
Penantian 47 tahun Denver Nuggets ke podium juara NBA akhirnya berakhir di Ball Arena, Selasa (13/6/2023) / Foto: Denver Nuggets
DENVER - Penantian 47 tahun Denver Nuggets ke podium juara NBA akhirnya berakhir di Ball Arena, Selasa (13/6/2023). Kepastian itu didapat setelah tim besutan Michael Malone mengalahkan Miami Heat dengan skor 94-89.

Ini merupakan kemenangan bersejarah bagi Denver Nuggets . Nikola Jokic menjadi aktor kemenangan Denver Nuggets usai membuat double-double dengan 28 poin dan 16 rebound dalam 42 menit.

Berkat kontribusinya itu Jokic dinobatkan sebagai peraih MVP NBA Finals 2023. Sementara Denver Nuggets bergabung dengan Cleveland Cavaliers, Atlanta Hawks, Washington Wizards, Oklahoma City Thunder, Portland Trail Blazers, Dallas Mavericks, Sacramento Kings dan Toronto Raptors yang baru meraih satu gelar. Sedangkan Los Angeles Lakers dan Boston Celtics menjadi tim terbanyak peraih gelar NBA dengan 17 gali menjadi juara.





Berikut Daftar Juara NBA:



2023-Denver Nuggets

2022-Golden State Warriors

2021-Milwaukee Bucks

2020-Los Angeles Lakers
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More