Jadwal dan Link Nonton Bundesliga 2024/25 Matchday 16 di Vision+

Jum'at, 03 Januari 2025 - 12:09 WIB
Jadwal dan Link Nonton Bundesliga 2024/25 Matchday 16 di Vision+
Matchday 16 sekaligus laga pembuka awal tahun Bundesliga akan bergulir sejak Sabtu (11/01/25) hingga Minggu (12/01/25) yang dapat disaksikan streaming dengan klik di sini.

Persaingan yang kian sengit untuk menjaga asa tetap lolos dan berada di klasemen atas membuat setiap tim akan mengerahkan seluruh performa mereka demi meraih kemenangan!

Laga sengit akan terus bergulir di matchday 16 Bundesliga. Dortmund dijadwalkan menjamu Leverkusen di Signal Iduna Park pada Sabtu (11/01/2025). Selain itu, Bayern Munchen akan melakoni laga tandangnya ke Borussia Park untuk melawan Monchengladbach yang terkenal dengan aksi penuh kejutan pada Minggu (12/01/25).

Dukung dan saksikan tim jagoanmu dalam gelaran Bundesliga 2024/25! Simak jadwal lengkapnya berikut:



Sabtu, 11 Januari 2025

02.25 WIB: Dortmund vs Leverkusen

21.25 WIB: SC Freiburg vs Holstein Kiel

21.25 WIB: FC Heidenheim 1846 vs FC Union Berlin

21.25 WIB: ST Pauli vs Eintracht Frankfurt
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More