Klasemen dan Hasil Pertandingan Sepak Bola, Sabtu-Minggu (17/1/2021)

Minggu, 17 Januari 2021 - 05:01 WIB
Klasemen dan Hasil Pertandingan Sepak Bola, Sabtu-Minggu (17/1/2021). Foto: REUTERS/Mike Hewitt
LONDON - Sejumlah laga menarik telah tersaji dalam lanjutan liga-liga top Eropa Sabtu (16/1) malam hingga Minggu (17/1/2021) dini hari WIB. Salah satunya kemenangan Chelsea atas Fulham.

Chelsea susah payah menang atas Fulham di Craven Cottage, London, di pekan ke-19 Liga Inggris 2020/2021. Gol tunggal Mason Mount di babak kedua menjadi penentu kemenangan The Blues di Derbi London.







Kemenagan Leicester City atas Southampton di King Power Stadium juga cukup disorot. Kemenangan 2-0 itu membuat The Foxes naik ke posisi dua menggeser Liverpool yang baru akan bertanding nanti malam.

Baca Juga: Sepakat Putus Kontrak dengan Arsenal, Oezil Selangkah Lagi Gabung Fenerbahce

Dari lanjutan Liga Prancis, Paris Saint-Germain akhirnya kembali memuncaki klasemen usai meraih kemenangan 1-0 di markas Angers. Neymar Jr dkk sementara menggusur posisi Lyon yang baru melakoni pertandingan pekan ke-20nya Senin (18/1/2020) mendatang.

Berikut klasemen dan hasil lengkap pertandingan sepak bola Sabtu (16/1) malam hingga Minggu (17/1/2021) dini hari WIB.

Liga Inggris
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More