Perhitungan Pukulan Usyk Usai Rampok Sabuk Juara Kelas Berat Anthony Joshua

Minggu, 26 September 2021 - 07:26 WIB
Oleksandyr Usyk baru saja dinobatkan sebagai juara kelas berat usai melucuti sabuk WBA, IBF dan WBO milik Anthony Joshua dengan kemenangan angka 117-112, 116-112 dan 115-113 di Stadion Tottenham Hotspur, Minggu (26/9/2021) / Foto: Bad Left Hook
LONDON - Oleksandyr Usyk baru saja dinobatkan sebagai juara kelas berat usai melucuti sabuk WBA, IBF dan WBO milik Anthony Joshua dengan kemenangan angka 117-112, 116-112 dan 115-113 di Stadion Tottenham Hotspur, Minggu (26/9/2021). Ini merupakan kedua kalinya Joshua menderita kekalahan menyakitkan.

Pada pertarungan ini 66.267 pasang mata yang memadati Stadion Tottenham Hotspur dibuat kagum dengan penampilan Usyk . Betapa tidak, dari 12 ronde yang tersaji dia hampir mendominasi pertarungan.

BACA JUGA: Habisi Anthony Joshua, Oleksandr Usyk Jadi Juara Dunia Kelas Berat

Ini mengacu pada penghitungan melalui komputer oleh Compubox. Badan independen yang menghitung statistik pertandingan tinju mencatat bahwa petinju asal Ukraina itu berhasil melepaskan total 148 pukulan (28 persen).



Sebanyak 29 pukulan dilepaskan Usyk pada ronde 12 untuk menutup kemenangan di depan pendukung Joshua. Sementara Joshua yang mendominasi lima ronde hanya mampu melepaskan 123 pukulan.

Berikut Statistik Perhitungan Pukulan
(yov)
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More