Hasil Lengkap NBA 2022/2023: Clippers Jaga Kans ke Playoff, Lakers Mengancam

Minggu, 09 April 2023 - 14:00 WIB
loading...
A A A
Sementara itu sang pemuncak klasemen sementara Wilayah Barat Denver Nuggets kembali menelan kekalahan. Skuad asuhan Michael Malone itu kalah dari Utah Jazz 114-118. Itu menjadi kekalahan ketiga berturut-turut.

Nikola Jokic yang bermain 27 menit hanya mencatatkan enam poin, sepuluh rebound, dan sepuluh assist untuk Nuggets. Sementara itu, Kentavious Caldwell-Pope menjadi pencetak angka terbanyak bagi Nuggets dengan 21 poin.

Ochai Agbaji dan Kris Dunn menjadi tumpuan Jazz saat pemain andalan lainnya tidak diturunkan dalam laga tersebut. Agbaji menyumbang 28 poin, sedangkan Dunn mencetak double-double dengan 19 poin, 14 asis, dan delapan rebound.

Musim reguler NBA 2022/2023 menyisakan satu pertandingan lagi, klasemen Wilayah Timur tidak akan berubah, kecuali untuk posisi delapan sampai sepuluh, yakni Atlanta Hawks, Toronto Raptors, dan Chicago Bulls yang masing-masing terpaut satu kemenangan.

Sementara itu, perebutan posisi lima sampai sembilan di Wilayah Barat masih berlangsung ketat hingga pertandingan terakhir yang akan digelar Senin (10/4/2023).

Hasil Lengkap NBA 2022/2023, Minggu (9/4/2023):

Utah Jazz vs Denver Nuggets 118-114
Los Angeles Clippers vs Portland Trail Blazers 136-125
San Antonio Spurs vs Minnesota Timberwolves 131-151

(sha)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kebakaran Hebat di Los...
Kebakaran Hebat di Los Angeles Batalkan Laga Lakers dan Clippers, Rumah Pelatih NBA Habis Dimakan Api
Al Horford Catat Sejarah...
Al Horford Catat Sejarah NBA 2023/2024, Jadi Pemain dengan Pertandingan Playoff Terbanyak
Boston Celtics Juara...
Boston Celtics Juara NBA 2023/2024, Jaylen Brown Jadi Pemain Terbaik
Hasil Final NBA 2023/2024:...
Hasil Final NBA 2023/2024: Boston Celtics Jadi Juara
Hasil Final NBA 2023/2024:...
Hasil Final NBA 2023/2024: Dallas Mavericks Menang Telak, Boston Celtics Terpaksa Tunda Juara
Kalahkan Mavericks,...
Kalahkan Mavericks, Boston Celtics Selangkah Lagi Juara NBA 2023/2024
Boston Celtics Unggul...
Boston Celtics Unggul 2-0 atas Dallas Mavericks di Final NBA 2023-2024
Dallas Mavericks Kampiun...
Dallas Mavericks Kampiun NBA Wilayah Barat 2023/2024
Hasil Final Wilayah...
Hasil Final Wilayah NBA 2023/2024: Timberwolves Tunda Mavericks Lolos ke Partai Puncak
Rekomendasi
Dasco Sebut Solusi Pengangkatan...
Dasco Sebut Solusi Pengangkatan CPNS-PPPK Diumumkan Pekan Depan
RUU TNI Dianggap Masih...
RUU TNI Dianggap Masih Memberi Ruang Kembalinya Dwifungsi TNI
Bacaan Niat Zakat Fitrah...
Bacaan Niat Zakat Fitrah untuk Anak Laki-laki
Berita Terkini
Super Tim Patrick Kluivert:...
Super Tim Patrick Kluivert: Armada Elite di Balik Timnas Indonesia
19 menit yang lalu
Erick Thohir: Alhamdulillah,...
Erick Thohir: Alhamdulillah, Emil Audero, Dean James, dan Joey Pelupessy Bisa Didaftarkan ke Timnas Indonesia
1 jam yang lalu
Kabar Baik! Kevin Diks...
Kabar Baik! Kevin Diks Pulih dari Cedera, Begini Statistik sang Bek Lawan Chelsea
2 jam yang lalu
Fajar Alfian/Rian Ardianto...
Fajar Alfian/Rian Ardianto Gagal Hat-trick Gelar All England: Kami Banyak Error
4 jam yang lalu
2 Pemain Muda Indonesia...
2 Pemain Muda Indonesia Jalani Program Latihan di Akademi Osasuna
5 jam yang lalu
3 Juara Bertahan All...
3 Juara Bertahan All England Tumbang, 2 Jagoan Indonesia Kehilangan Gelar
5 jam yang lalu
Infografis
Hasil Drawing Perempatfinal...
Hasil Drawing Perempatfinal Piala Liga Inggris 2023-2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved