Hasil Liga Europa Sporting CP vs Juventus: Si Nyonya Tua Melaju

Jum'at, 21 April 2023 - 04:01 WIB
loading...
A A A
Setelah itu Sporting lebih mendominasi permainan. Namun, hingga babak pertama tidak ada gol lagi, yang membuat skor tetap imbang 1-1.

Pada babak kedua, Juventus mencoba untuk menguasai permainan. Mereka menekan melalui Federico Chiesa, Dusan Vlahovic dan Manuel Locatelli. Namun, tidak ada gol yang tercipta.

Sporting tidak tinggal diam. Mereka juga berusaha menyerang karena harus mencetak gol agar tidak tersingkir.

Namun, tak ada gol lagi yang tercipta hingga akhir pertandingan. Skor tetap 1-1 yang membuat Juventus menang agregat 2-1 dan melaju ke semifinal.



Susunan Pemain Sporting CP vs Juventus

Sporting CP (3-4-2-1): Antonio Adan; Ousmane Diomande, Sebastian Coates, Goncalo Inacio; Ricardo Esgaio, Manuel Ugarte, Hidemasa Morita, Nuno Santos; Marcus Edwards, Pote; Francisco Trincao.

Cadangan: Franco Israel, Diogo Pinto, Matheus Reis, Sotirios Alexandropoulos, Luis Neto, Rochinha, Issahaku Fatawu, Hector Bellerin, Mateo Tanlongo, Arthur Gomes, Youssef Chermiti, Dario Essugo.

Pelatih: Ruben Filipe Marques Amorim

Juventus (3-5-2): Wojciech Szczesny; Danilo, Gleison Bremer, Alex Sandro; Juan Cuadrado, Fabio Miretti, Manuel Locatelli, Adrien Rabiot, Federico Chiesa; Dusan Vlahovic, Angel Di Maria.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Streaming Man United...
Streaming Man United vs Real Sociedad di UEFA Europa League 2024/25 di VISION+
Timnas Mini Soccer Indonesia...
Timnas Mini Soccer Indonesia Runner-up di Asian Mini Football Nations Cup 2025
Resmi! Barati Cup International...
Resmi! Barati Cup International Masuk Kalender Event Surabaya pada 2025
Kevin Diks Kutuk Netizen...
Kevin Diks Kutuk Netizen Indonesia yang Lakukan Serangan Rasisme ke Trevoh Chalobah
Waduh, Kevin Diks Cedera...
Waduh, Kevin Diks Cedera Engkel saat Kopenhagen Dikalahkan Chelsea, Absen Bela Timnas Indonesia?
Jadwal & Link Streaming...
Jadwal & Link Streaming UEFA Europa League 16 Besar: Roma vs Bilbao hingga AZ vs Tottenham di VISION+
Mees Hilgers Terdampak...
Mees Hilgers Terdampak Kebijakan Transfer Juventus, Bakal Gabung Valencia?
Hasil Drawing 16 Besar...
Hasil Drawing 16 Besar Liga Europa 2024-2025: Man United vs Real Sociedad
Alex Pastoor Pertanyakan...
Alex Pastoor Pertanyakan Rencana Permainan FC Twente: Upaya Bertahan Mees Hilgers Dkk Buruk!
Rekomendasi
Jaga Iklim Investasi,...
Jaga Iklim Investasi, Pemerintah Harus Berikan Kepastian Hukum Industri Sawit
Penerimaan Pajak Februari...
Penerimaan Pajak Februari 2025 Anjlok 30,2%, Hanya Terkumpul Rp187,8 Triliun
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
Berita Terkini
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
48 menit yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
2 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
2 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
3 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
4 jam yang lalu
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
5 jam yang lalu
Infografis
Daftar Lengkap Tim Lolos...
Daftar Lengkap Tim Lolos 16 Besar Liga Europa 2023/2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved