Perbedaan Pemain Naturalisasi dengan Diaspora di Timnas Indonesia

Senin, 03 Juli 2023 - 13:04 WIB
loading...
A A A
Sementara dalam sepak bola terdapat yang bukan kelahiran Indonesia, tetapi memiliki peluang untuk tampil bersama Skuad Garuda. Pasalnya, Indonesia tidak menganut sistem kewarganegaraan ganda dam membuat pemain sepak bola harus memiliki negara mana yang akan dibelanya.

Irfan Bachdim merupakan pemain yang memegang paspor Belanda dan Indonesia. Sementara Irfan Bachdim tidak melewati proses naturalisasi untuk tampil bersama Skuad Garuda, karena sejak usia 17 tahun sudah memutuskan untuk menjadi WNI.

Sementara kejadian serupa juga dialami Elkan Baggot yang tak memerlukan proses naturalisasi untuk bisa tampil bersama Timnas Indonesia. Sebelum memilih WNI, Elkan Baggot bisa tampil bersama Inggris ataupun Thailand.

Elkan Baggot memiliki keturunan Indonesia dari sang ibu, kemudian ayahnya berasal dari Inggris. Ia juga bisa membela Thailand lantaran tanah kelahirannya.

(yov)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.3305 seconds (0.1#10.24)