Jadwal Jagoan Bulu Tangkis Indonesia di Perempat Final Japan Open 2023: 1 Wakil Tembus Semifinal!

Jum'at, 28 Juli 2023 - 06:03 WIB
loading...
Jadwal Jagoan Bulu Tangkis Indonesia di Perempat Final Japan Open 2023: 1 Wakil Tembus Semifinal!
Ada lima jagoan bulu tangkis Indonesia yang bakal tampil pada laga perempat final Japan Open 2023 di Yoyogi National Gymnasium, Kamis (27/7/2023) / Foto: PBSI
A A A
TOKYO - Ada lima jagoan bulu tangkis Indonesia yang bakal tampil pada laga perempat final Japan Open 2023 di Yoyogi National Gymnasium, Kamis (27/7/2023). Dijadwalkan laga tersebut bakal berlangsung pukul 08.00 WIB.

Tiga wakil Indonesia bakal tampil di lapangan pertama. Mereka adalah Febriana Dwipuji Kusuma/Amallia Cahaya Pratiwi vs Kim So Yeong/Kong Hee Yong (ganda putri), Jonatan Christie vs Kunlavut Vittidsarn (tunggal putra), dan Grgeoria Mariska Tunjung vs Akane Yamaguchi (tunggal putri).



Sementara dua wakil Indonesia lainnya bakal bermain di lapangan kedua. Mereka adalah Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto vs Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan.

Dengan demikian, Indonesia dipastikan bakal meloloskan wakilnya ke semifinal dari sektor ganda putra. Bagi penggemar bulu tangkis di Tanah Air yang ingin menyaksikan keseruan laga perempat final Japan Open 2023 bisa menonton secara live di iNews. Tonton di SINI .

Jadwal Wakil Indonesia di Japan Open 2023

Tunggal Putra

Jonatan Christie vs Kunlavut Vittidsarn

Tunggal Putri

Grgeoria Mariska Tunjung vs Akane Yamaguchi

Ganda Putra

Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto vs Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan

Ganda Putri

Febriana Dwipuji Kusuma/Amallia Cahaya Pratiwi vs Kim So Yeong/Kong Hee Yong

(yov)
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1734 seconds (0.1#10.140)