Vinales Catat Waktu Tercepat di Latihan Bebas Sesi Pertama

Jum'at, 24 Maret 2017 - 01:33 WIB
Vinales Catat Waktu...
Vinales Catat Waktu Tercepat di Latihan Bebas Sesi Pertama
A A A
DOHA - Penampilan Maverick Vinales bersama Yamaha YZR-M1 patut diwaspadai semua pembalap. Setelah tampil mengesankan dalam tes pramusim, Vinales kini berhasil mengukir waktu tercepat saat latihan bebas sesi pertama jelang GP Qatar 2017.

Bertempat di Sirkuit Losail, Jumat (24/3/2017) dini hari WIB, Vinales unggul tipis dari duo Repsol Honda, Marc Marquez dan Dani Pedrosa. Vinales mencatatkan waktu 1 menit 54.316 detik. Dirinya lebih cepat 0,5 detik dari Marquez dan 0,8 detik dari Pedrosa.

Sementara itu, Jorge Lorenzo berada di urutan kelima. Pembalap Ducati tersebut menorehkan waktu 1 menit 55.607 detik. Adapun Valentino Rossi belum tampil bagus di latihan kali ini. Dirinya berada di urutan sembilan dengan mengantongi catatan 1 menit 55.799 detik.

Pada kesempatan ini, ada tiga pembalap yang sudah mencium aspal. Mereka yang kecelakaan adalah Sam Lowes, Jack Miller dan Karel Abraham.

Berikut hasil lengkap latihan bebas sesi pertama di Sirkuit Losail:

1. Maverick Vinales - Movistar Yamaha MotoGP (YZR-M1) - 1m 54.316s
2. Marc Marquez - Repsol Honda Team (RC213V) - 1m 54.912s + 0.596s
3. Dani Pedrosa - Repsol Honda Team (RC213V) - 1m 55.210s + 0.894s
4. Jonas Folger - Monster Yamaha Tech 3 (YZR-M1) - 1m 55.587s + 1.271s
5. Jorge Lorenzo - Ducati Team (Desmosedici GP17) - 1m 55.607s + 1.291s
6. Loris Baz - Reale Avintia Racing (Desmosedici GP15) - 1m 55.624s + 1.308s
7. Cal Crutchlow - LCR Honda (RC213V) - 1m 55.639s + 1.323s
8. Johann Zarco - Monster Yamaha Tech 3 (YZR-M1) - 1m 55.792s + 1.476s
9. Valentino Rossi - Movistar Yamaha MotoGP (YZR-M1) - 1m 55.799s + 1.483s
10. Aleix Espargaro - Factory Aprilia Gresini (RS-GP) - 1m 55.872s + 1.556s
11. Andrea Dovizioso - Ducati Team (Desmosedici GP17) - 55.873s 1m + 1.557s
12. Scott Redding - Octo Pramac Racing (Desmosedici GP16) - 1m 56.000s + 1.684s
13. Andrea Iannone - Team Suzuki Ecstar (GSX-RR) - 1m 56.027s + 1.711s
14. Alvaro Bautista - Aspar MotoGP Team (Desmosedici GP16) - 1m 56.128s + 1.812s
15. Karel Abraham - Aspar MotoGP Team (Desmosedici GP15) - 1m 56.399s + 2.083s
16. Danilo Petrucci - Octo Pramac Racing (Desmosedici GP17) - 1m 56.419s + 2.103s
17. Jack Miller - Estrella Galicia 0,0 Marc VDS (RC213V) - 1m 56.453s + 2.137s
18. Alex Rins - Team Suzuki Ecstar (GSX-RR) - 1m 56.502s + 2.186s
19. Tito Rabat - Estrella Galicia 0,0 Marc VDS (RC213V) - 1m 56.725s + 2.409s
20. Hector Barbera - Reale Avintia Racing (Desmosedici GP16) - 1m 56.725s + 2.409s
21. Pol Espargaro - Red Bull KTM Factory Racing (RC16) - 1m 57.630s + 3.314s
22. Sam Lowes - Factory Aprilia Gresini (RS-GP) - 1m 57.887s + 3.571s
23. Bradley Smith - Red Bull KTM Factory Racing (RC16) - 1m 58.114s + 3.798s
(bep)
Berita Terkait
Motogp Mandalika 2022,...
Motogp Mandalika 2022, Penonton Hari Kedua Membeludak
Ducati Sudah Tepat Merekrutnya...
Ducati Sudah Tepat Merekrutnya di MotoGP 2021
Momen Penonton MotoGP...
Momen Penonton MotoGP Thailand 2024 Dibawa Naik Tuktuk untuk Menuju Tribun
Tak Mau Ketinggalan...
Tak Mau Ketinggalan Aksi Pembalap, Penonton Datangi Sirkuit Mandalika Sejak Pagi
Puncak Arus Balik Penonton...
Puncak Arus Balik Penonton MotoGP Diprediksi Malam Ini, Kemenhub Siapkan Tiket 'Go Show'
Suguhkan 63 Balapan...
Suguhkan 63 Balapan Live, Saksikan Seluruh Rangkaian Seri MotoGP di SPOTV melalui Vision+!
Berita Terkini
3 Juara Bertahan All...
3 Juara Bertahan All England Tumbang, 2 Jagoan Indonesia Kehilangan Gelar
8 menit yang lalu
Jadwal Liga Champions...
Jadwal Liga Champions Voli Asia 2025: Mengapa Tak Ada Wakil Indonesia?
50 menit yang lalu
Hasil Lengkap Liga Europa:...
Hasil Lengkap Liga Europa: MU Lolos ke Perempat Final, AS Roma Tersingkir
1 jam yang lalu
Fajar/Rian Gagal Pertahankan...
Fajar/Rian Gagal Pertahankan Gelar, 2 Ganda Putra Indonesia Lolos Perempat Final
1 jam yang lalu
Kenshiro Teraji Menang...
Kenshiro Teraji Menang TKO di Ronde 12, Satukan Gelar WBC dan WBA
1 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Ana/Tiwi dan Putri KW Angkat Koper, Rehan/Gloria Lolos ke Perempat Final
10 jam yang lalu
Infografis
Jadwal Salat Tarawih...
Jadwal Salat Tarawih Pertama di Bulan Suci Ramadan 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved