Manchester City Gagal Menang Lawan Crystal Palace, Kebobolan Detik-detik Terakhir

Minggu, 17 Desember 2023 - 00:12 WIB
loading...
A A A
Keasyikan menyerang, The Citizens kecolongan pada menit 76. Crystal Palace berhasil memperkecil ketertinggalan menjadi 1-2 lewat sebuah serangan balik cepat yang diselesaikan dengan baik oleh Jean-Phillippe Mateta dengan memanfaatkan umpan terobosan Jeffrey Schlupp.

Bahkan, Man City ketimpa sial pada menit 90+3 setelah wasit menunjuk titik putih akibat pelanggaran yang dilakukan Foden kepada Mateta di kotak terlarang. Michael Olise pun mengeksekusi penalti dengan baik yang membuat skor menjadi imbang 2-2. Skor tersebut pun bertahan hingga peluit panjang dibunyikan.

Susunan Pemain:

MANCHESTER CITY (4-2-3-1): Ederson; Kyle Walker, Ruben Dias, Nathan Ake, Josko Gvardiol; Rodri, Rico Lewis; Bernardo Silva, Phil Foden, Jack Grealish; Julian Alvarez.

Cadangan: Kalvin Phillips, Manuel Akanji, Sergio Gomez, Matheus Nunes, Stefan Ortega, Mateo Kovacic, Oscar Bobb, John Stones, Mahamadou Susoho.

CRYSTAL PALACE (5-4-1): Dean Henderson; Nathaniel Clyne, Joel Ward, Joachim Andersen, Marc Guehi, Tyrick Mitchell; Michael Olise, Jairo Riedewald, Chris Richards, Jeffrey Schlupp; Jean-Philippe Mateta.

Cadangan: Naouirou Ahamada, Matheus Franca, James Tomkins, Eberechi Eze, David Ozoh, Tayo Adaramola, Malcolm Ebiowei, Remi Matthews, Ademola Ola-Adebomi.
(sto)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hasil Liga Inggris:...
Hasil Liga Inggris: Nottingham Forest Tumbangkan Man City 1-0
Sinyal Perpisahan? Fans...
Sinyal Perpisahan? Fans Liverpool Cemas dengan Wawancara Terbaru Mohamed Salah
Liverpool Cetak Rekor...
Liverpool Cetak Rekor 100 Gol, Peluang Juara Liga Inggris 98,7 Persen
Mo Salah Raja Liga Inggris...
Mo Salah Raja Liga Inggris Musim Ini? 8 Rekor Legenda Sudah Dilibas!
Liverpool Cium Aroma...
Liverpool Cium Aroma Trofi usai Bungkam Manchester City, Arne Slot: Gelar Belum di Tangan
Liverpool Dekati Gelar...
Liverpool Dekati Gelar Liga Inggris usai Hancurkan Manchester City
Hasil Lengkap Liga Inggris:...
Hasil Lengkap Liga Inggris: Chelsea dan Arsenal Tumbang, MU Selamat dari Kekalahan
Perbandingan Jumlah...
Perbandingan Jumlah Kontribusi Gol Kylian Mbappe dan Cristiano Ronaldo, Siapa Unggul?
Mohamed Salah Lampaui...
Mohamed Salah Lampaui Rekor Gol Cristiano Ronaldo di Liga Inggris dalam Jumlah Pertandingan Lebih Sedikit!
Rekomendasi
8 Buffer Zone Disiapkan...
8 Buffer Zone Disiapkan Antisipasi Macet Horor Mudik 2025 di Pelabuhan Merak
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
Profil dan Biodata Cheryl...
Profil dan Biodata Cheryl Ruan, Istri Bobon Santoso yang Unfollow setelah Suaminya Mualaf
Berita Terkini
Erick Thohir Pasang...
Erick Thohir Pasang Target Tinggi: Timnas U-17 Wajib Lolos Piala Dunia 2025!
1 jam yang lalu
Profil Hasim Rahman...
Profil Hasim Rahman Sr, Mantan Raja Kelas Berat yang Remehkan Canelo Bakal Dikalahkan Terence Crawford
2 jam yang lalu
Alex Pereira vs Magomed...
Alex Pereira vs Magomed Ankalaev Jilid 2 Dapat Lampu Hijau dari Presiden UFC
2 jam yang lalu
Egy Maulana Vikri Absen...
Egy Maulana Vikri Absen saat Timnas Indonesia vs Australia
3 jam yang lalu
Daftar Skuad Timnas...
Daftar Skuad Timnas Australia vs Indonesia, di Babak 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026, 12 Pilar Absen
4 jam yang lalu
Profil Sayed Mohammed...
Profil Sayed Mohammed Jaffer: Kiper Bahrain yang Ketar-Ketir dengan Perkembangan Timnas Indonesia
5 jam yang lalu
Infografis
Rakyat Palestina Siap...
Rakyat Palestina Siap Deklarasi Perang Lawan Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved