Jay Idzes Cari Tahu Sepak Bola Indonesia dari Marc Klok

Sabtu, 30 Desember 2023 - 22:02 WIB
loading...
Jay Idzes Cari Tahu...
Jay Idzes menuturkan bahwa dirinya sudah berkomunikasi dengan beberapa pemain Timnas Indonesia, seperti Shayne Pattynama dan Marc Klok / Foto: PSSI
A A A
Jay Idzes menuturkan bahwa dirinya sudah berkomunikasi dengan beberapa pemain Timnas Indonesia , seperti Shayne Pattynama dan Marc Klok . Bahkan dia mencari tahu tentang sepak bola di Tanah Air dari kedua pemain tersebut.

Idzes telah resmi menjadi Warga Negara Indonesia (WNI) usai diambil sumpah pada Kamis (28/12/2023). Setelah menjadi WNI, pemain berpostur jangkung itu blak-blakan sudah berdiskusi dengan beberapa pemain Timnas Indonesia, seperti Pattynama dan Marc Klok.

"Ya, saya berkomunikasi dengan beberapa pemain, seperti Shayne Pattynama dan Marc Klok. Dengan beberapa pemain lain mudah-mudahan bisa bergabung di lain waktu," kata Idzes kepada awak media termasuk MNC Portal Indonesia, dikutip Jumat (29/12/2023).



Lebih lanjut, Idzes juga mengatakan mengetahui sedikit tentang sepak bola Indonesia. Bahkan dia juga mengaku kenal beberapa pemain yang mentas di Liga 1, kasta tertinggi sepak bola Indonesia.

"Saya tahu beberapa hal tentang sepak bola Indonesia. Dan tentu saya tahu soal Timnas dan saya juga kenal beberapa pemain yang ada di Liga Indonesia," ujar Idzes.

Sekadar diketahui, Idzes sejatinya diproyeksikan untuk Piala Asia 2023. Tetapi, mengingat Timnas Indonesia telah memulai pemusatan latihan di Turki, sehingga peluangnya untuk berseragam Merah Putih dalam ajang tersebut pun sirna.



Kendati begitu, Idzes berkemungkinan besar akan menjalani debutnya di Timnas Indonesia pada lanjutan grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Skuad Garuda akan kembali memulai perjuangannya dengan melawan Vietnam di matchday ketiga pada 21 Maret 2024.
(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Egy Maulana Vikri Absen...
Egy Maulana Vikri Absen saat Timnas Indonesia vs Australia
Daftar Skuad Timnas...
Daftar Skuad Timnas Australia vs Indonesia, di Babak 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026, 12 Pilar Absen
Profil Sayed Mohammed...
Profil Sayed Mohammed Jaffer: Kiper Bahrain yang Ketar-Ketir dengan Perkembangan Timnas Indonesia
Super Tim Patrick Kluivert:...
Super Tim Patrick Kluivert: Armada Elite di Balik Timnas Indonesia
Erick Thohir: Alhamdulillah,...
Erick Thohir: Alhamdulillah, Emil Audero, Dean James, dan Joey Pelupessy Bisa Didaftarkan ke Timnas Indonesia
Kabar Baik! Kevin Diks...
Kabar Baik! Kevin Diks Pulih dari Cedera, Begini Statistik sang Bek Lawan Chelsea
Emil Audero Cs Didaftarkan...
Emil Audero Cs Didaftarkan Bela Timnas Indonesia Lawan Australia dan Bahrain!
Patrick Kluivert Efek,...
Patrick Kluivert Efek, Mees Hilgers: Kehadirannya Ciptakan Antusiasme!
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
Rekomendasi
PBB Pastikan Israel...
PBB Pastikan Israel Lakukan Genosida di Palestina, Hamas Seru Dunia Tidak Bisu
Usut Korupsi Pertamina,...
Usut Korupsi Pertamina, Kejagung Didukung Presiden
Bisnis di Eropa Runtuh...
Bisnis di Eropa Runtuh Memaksa Raksasa Gas Rusia Jual Aset Properti Mewahnya
Berita Terkini
Profil Hasim Rahman...
Profil Hasim Rahman Sr, Mantan Raja Kelas Berat yang Remehkan Canelo Bakal Dikalahkan Terence Crawford
33 menit yang lalu
Alex Pereira vs Magomed...
Alex Pereira vs Magomed Ankalaev Jilid 2 Dapat Lampu Hijau dari Presiden UFC
1 jam yang lalu
Egy Maulana Vikri Absen...
Egy Maulana Vikri Absen saat Timnas Indonesia vs Australia
1 jam yang lalu
Daftar Skuad Timnas...
Daftar Skuad Timnas Australia vs Indonesia, di Babak 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026, 12 Pilar Absen
2 jam yang lalu
Profil Sayed Mohammed...
Profil Sayed Mohammed Jaffer: Kiper Bahrain yang Ketar-Ketir dengan Perkembangan Timnas Indonesia
3 jam yang lalu
Super Tim Patrick Kluivert:...
Super Tim Patrick Kluivert: Armada Elite di Balik Timnas Indonesia
4 jam yang lalu
Infografis
290 Senjata Nuklir Prancis...
290 Senjata Nuklir Prancis Ingin Lindungi Eropa dari Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved