3 Doa Yance Sayuri untuk Timnas Indonesia di Piala Asia 2023

Sabtu, 30 Desember 2023 - 20:06 WIB
loading...
3 Doa Yance Sayuri untuk...
Tiga doa dipanjatkan Yance Sayuri untuk keberhasilan Timnas Indonesia di Piala Asia 2023 / Foto: PSSI
A A A
Tiga doa dipanjatkan Yance Sayuri untuk keberhasilan Timnas Indonesia di Piala Asia 2023 . Pemain PSM Makassar itu berharap agar Skuad Garuda semakin jaya, kompak, dan dijauhkan dari cedera selama menjalani pemusatan latihan (TC) di Turki.

Selain itu, Yance Sayuri juga berharap agar Timnas Indonesia bisa meraih hasil positif di Piala Asia 2023. "Saya mau mengucapkan selamat berjuang untuk Timnas Indonesia yang sedang jalani TC di Turki," tutur Yance, dikutip dari akun instagram resmi Timnas Indonesia.

"Semoga Timnas Indonesia semakin jaya, kompak dan dijauhkan dari cedera. Semoga di pertandingan resmi di Qatar, Timnas Indonesia mendapatkan hasil yang terbaik," sambungnya.



Piala Asia 2023 dijadwalkan berlangsung di Qatar pada 12 Januari hingga 10 Februari 2024. Timnas Indonesia tergabung di Grup D bersama Irak, Vietnam, dan Jepang.

Sejatinya, Yance masuk dalam daftar 29 pemain yang dipanggil Shin Tae-yong untuk menjalani TC di Turki. Namun dia batal bergabung karena mengalami cedera. Sehingga, Skuad Garuda pun hanya berkekuatan 28 pemain.



Sekadar informasi, Timnas Indonesia akan melakoni dua laga uji coba sebelum berlaga di Piala Asia 2023. Skuad Garuda dijadwalkan akan melawan Libya di Antalya, Turki pada 2 dan 5 Januari 2024. Kemudian melawan Iran pada 9 Januari di Qatar.
(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Thom Haye Siap Jadi...
Thom Haye Siap Jadi Penghubung 4 Pemain Keturunan Baru Timnas Indonesia!
Senyum Optimistis Patrick...
Senyum Optimistis Patrick Kluivert saat Pimpin Timnas Indonesia Terbang ke Australia
Thom Haye Targetkan...
Thom Haye Targetkan Bawa Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026: Bermimpi Boleh!
Legenda Australia Sebut...
Legenda Australia Sebut Timnas Indonesia Setara Socceroos: Tantangan Berat Menanti di Kualifikasi Piala Dunia 2026!
Sofie Imam Janjikan...
Sofie Imam Janjikan Kontribusi Terbaik untuk Timnas Indonesia
Dokter Timnas Indonesia...
Dokter Timnas Indonesia Beberkan Kondisi Skuad Garuda Jelang Lawan Australia
Thom Haye Soal Timnas...
Thom Haye Soal Timnas Indonesia vs Australia: Leg 1 Seimbang, Leg 2 Akan Berat
Kevin Diks Menyusul...
Kevin Diks Menyusul Skuad Timnas Indonesia ke Australia, Ini Jadwalnya
Berapa Jauh Jarak yang...
Berapa Jauh Jarak yang Ditempuh Pemain Abroad Timnas Indonesia ke Australia?
Rekomendasi
Antisipasi Penumpukan...
Antisipasi Penumpukan di Rest Area, Menag Imbau Semua Masjid Dilewati Pemudik Dibuka 24 Jam
Ramadan 1446 H, BSI...
Ramadan 1446 H, BSI Beri Santunan untuk 4.444 Anak Yatim Dhuafa
Tragis! 3 Pekerja Pabrik...
Tragis! 3 Pekerja Pabrik Kulit di Sumedang Sempat Saling Menolong hingga Meninggal di dalam Kubangan Limbah
Berita Terkini
Thom Haye Siap Jadi...
Thom Haye Siap Jadi Penghubung 4 Pemain Keturunan Baru Timnas Indonesia!
1 jam yang lalu
Senyum Optimistis Patrick...
Senyum Optimistis Patrick Kluivert saat Pimpin Timnas Indonesia Terbang ke Australia
3 jam yang lalu
Permintaan Maaf Erick...
Permintaan Maaf Erick Thohir ke Timnas Indonesia U-17
4 jam yang lalu
Peringkat 10 Petarung...
Peringkat 10 Petarung UFC Teratas: Jon Jones Hampir Sempurna!
5 jam yang lalu
Thom Haye Targetkan...
Thom Haye Targetkan Bawa Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026: Bermimpi Boleh!
6 jam yang lalu
Legenda Australia Sebut...
Legenda Australia Sebut Timnas Indonesia Setara Socceroos: Tantangan Berat Menanti di Kualifikasi Piala Dunia 2026!
7 jam yang lalu
Infografis
10 Bandara InJourney...
10 Bandara InJourney Airports Terbaik di Asia Pasifik 2024!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved