Athletic Bilbao Digadang-gadang Bakal Kuasai Piala Raja Spanyol di Final Copa del Rey 2023/2024

Selasa, 20 Februari 2024 - 08:40 WIB
loading...
Athletic Bilbao Digadang-gadang...
Athletic Bilbao Digadang-gadang Bakal Kuasai Piala Raja Spanyol di Final Copa del Rey 2023/2024
A A A
JAKARTA - Pertandingan keempat tim antara RCD Mallorca vs Real Sociedad dan Atletico Madrid vs Athletic Bilbao di Copa del Rey 2023/2024 berpotensi hadirkan laga yang sengit. Pertandingan sebelumnya, di leg 1 semifinal, Mallorca vs Real Sociedad berakhir imbang 0-0. Sementara itu, Bilbao berhasil mengalahkan Atletico 1-0.

Pada babak semifinal Copa del Rey ini, Real Sociedad lebih unggul secara statistik dibandingkan lawannya, Mallorca. Selama enam pertandingan terakhir mereka berlaga, Real Sociedad memenangkan empat pertandingan dan tidak pernah kalah.

Sementara itu, pada laga Atletico melawan Bilbao, Bilbao lebih unggul dengan empat kali menang dua kali kalah selama enam pertandingan terakhir. Dengan demikian, dapat kita prediksi bahwa Final Copa del Rey 2024 akan mempertemukan Real Sociedad vs Athletic Bilbao pada bulan April mendatang.

Leg kedua semifinal Copa del Rey akan berlangsung pada Rabu, 28 Februari pukul 03.30 WIB (Real Sociedad vs Mallorca) dan Jumat, 1 Maret pukul 03.30 WIB (Bilbao vs Atlético) yang dapat disaksikan melalui live streaming Vision+.

Berikut adalah rekor pertandingan keempat tim selama pertandingan Copa del Rey 2023/2024:

Head to head RCD Mallorca vs Real Sociedad

7/2/24 | Mallorca vs Real Sociedad 0-0
21/10/23 | Real Sociedad vs Mallorca 1-0
12/3/23 | Mallorca vs Real Sociedad 1-1
18/1/23 | Real Sociedad vs Mallorca 1-0
20/10/22 | Real Sociedad vs Mallorca 1-0
3/3/22 | Mallorca vs Real Sociedad 0-2

Head to head Atletico Madrid vs Athletic Bilbao
8/2/24 | Atletico vs Bilbao 0-1
16/12/23 | Bilbao vs Atletico 2-0
20/2/23 | Atletico vs Bilbao 1-0
16/10/22 | Bilbao vs Atletico 0-1
1/5/22 | Bilbao vs Atletico 2-0
14/1/22 | Atletico vs Bilbao 1-2

Hasil 5 pertandingan terakhir RCD Mallorca
11/2/24 | Mallorca vs Rayo 2-1
7/2/24 | Mallorca vs Real Sociedad 0-0
3/2/24 | Bilbao vs Mallorca 4-0
28/1/24 | Mallorca vs Betis 0-1
25/1/24 | Mallorca vs Girona 3-2

Hasil 5 pertandingan terakhir Real Sociedad
15/2/24 | PSG vs Real Sociedad 2-0
10/2/24 | Real Sociedad vs Osasuna 0-1
7/2/24 | Mallorca vs Real Sociedad 0-0
4/2/24 | Girona vs Real Sociedad 0-0
27/1/24 | Real Sociedad vs Rayo 0-0
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Duel Sengit di Stadion...
Duel Sengit di Stadion Olimpiade Lluís Companys: Barcelona vs Atletico Madrid di Semifinal Copa del Rey
Jadwal dan Link Nonton...
Jadwal dan Link Nonton Valencia vs Barcelona di Perempat Final Copa del Rey
Jadwal dan Link Nonton...
Jadwal dan Link Nonton Perempat Final Copa del Rey di Vision+, Ada Barcelona dan Atletico Madrid
Pekan Sibuk untuk Para...
Pekan Sibuk untuk Para Pecinta Sepak Bola Spanyol dan Jerman
Saksikan Pertandingan...
Saksikan Pertandingan Babak 32 Besar Copa del Rey Hanya di RCTI
Live di iNews! Granada...
Live di iNews! Granada vs Getafe di Babak 16 Besar Copa del Rey, Sabtu (4/1/2025)
Barcelona dan Real Madrid...
Barcelona dan Real Madrid Siap Berlaga Minggu Ini! Berikut Jadwal dan Link Streaming Copa Del Rey
Persaingan Semakin Sengit...
Persaingan Semakin Sengit di Copa del Rey, Jadwal Lengkap dan Link Nonton di Vision+
Jadwal dan Link Streaming...
Jadwal dan Link Streaming Athletic Bilbao vs Real Madrid di Vision+
Rekomendasi
Penerimaan Pajak Februari...
Penerimaan Pajak Februari 2025 Anjlok 30,2%, Hanya Terkumpul Rp187,8 Triliun
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
Berita Terkini
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
18 menit yang lalu
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
1 jam yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
2 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
3 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
4 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
5 jam yang lalu
Infografis
Nambah Kekuatan, 9 Negara...
Nambah Kekuatan, 9 Negara Bakal Jadi Mitra BRICS di 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved