Live Eksklusif di iNews: Mampukah Indonesia Susul Tim Thomas China ke Semifinal?

Jum'at, 03 Mei 2024 - 16:00 WIB
loading...
Live Eksklusif di iNews:...
Tim Thomas China berhasil memenangkan tiket semifinal usai kalahkan juara bertahan India di perempat Final dengan skor 3-1 pada Kamis (2/5/2024) / Foto: PBSI
A A A
Tim Thomas China berhasil memenangkan tiket semifinal usai kalahkan juara bertahan India di perempat Final dengan skor 3-1 pada Kamis (2/5/2024).

Pertandingan yang digelar di Hi-Tech Zone Sports Centre, Chengdu, China berlangsung sengit saat Shi Yu Qi penyumbangkan satu poin usai menumbangkan Prannoy H.S lewat rubber game.

Usai Shi mempertajam keunggulan China, pasangan ganda putra Liang Wei Keng/Wang Chang berhasil menambah poin 2-0. India sempat berusaha menambah poin, namun usaha menyamakan kedudukan gagal setelah ganda putra Ren Xiangyu / He Jiting berhasil menundukan Dhiruv Kapila/ Sai Pratheek K dan mengakhiri skor menjadi 3-1.



Sementara, penantian panjang tim Uber Indonesia selama 14 tahun terbayar sudah dengan lolosnya tim Uber ke semifinal yang akan digelar besok. Di pertandingan sesi pertama, Gregoria berhasil memimpin skor 1-0 atas Thailand usai memenangkan dua gim langsung kontra Ratchanok Intanon dengan skor 22 21 : 20 18.

Poin Indonesia berhasil ditambahkan oleh tim uber cup Apriyani/Fadia menjadi 2-0 setelah mengalahkan Kititharakul/Prajongjai melalui straight game. Ester Nurumi Tri Wardoyo menutup manis pertandingan dan menang 3-0 atas Thailand. Hasil ini juga memastikan tim Indonesia lolos ke semifinal Uber Cup 2024.

Sore ini pertandingan Tim Thomas akan berlanjut, dimana tim Indonesia melawan Korea Selatan akan tersaji pukul 15.50 WIB. Tim negara mana yang mampu terus melaju ke babak semifinal?



Saksikan terus aksi tim tim pebulutangkis dunia berlaga di putaran Final Turnamen Piala Thomas dan Uber 2024, 27 April sampai 5 Mei 2024, Live Eksklusif di iNews. New Home of Badminton.

#perempatfinalThomasUber #INDVSKorsel #INDvsThailand #thomasUber #iNewsSport
(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
Streaming Man United...
Streaming Man United vs Real Sociedad di UEFA Europa League 2024/25 di VISION+
Kejutan! Fikri/Daniel...
Kejutan! Fikri/Daniel Singkirkan Unggulan Teratas di All England 2025
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Arsenal vs PSV di Leg Kedua 16 Besar Liga Champions 2024/25 di VISION+
Hendra Setiawan Langsung...
Hendra Setiawan Langsung Jadi Pelatih, Dampingi Sabar/Reza di All England 2025
Link Streaming Keseruan...
Link Streaming Keseruan Leg 2 UEFA Champions League 2024/25 di VISION+
Link Streaming AFC Champions...
Link Streaming AFC Champions League Elite 2024/25 Babak 16 Besar Leg Kedua di VISION+
Serunya Matchday 25...
Serunya Matchday 25 Bundesliga! Cek Jadwal & Link Streaming di VISION+
Barcelona Siap Tempur!...
Barcelona Siap Tempur! Tantang Osasuna di LaLiga 2024/25 Matchday 27
Rekomendasi
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
Belanja Pemerintah Pusat...
Belanja Pemerintah Pusat Tembus Rp211,5 Triliun, Paling Boros Buat Gaji PNS dan Bansos
Penerimaan Pajak Februari...
Penerimaan Pajak Februari 2025 Anjlok 30,2%, Hanya Terkumpul Rp187,8 Triliun
Berita Terkini
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
12 menit yang lalu
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
59 menit yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
2 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
3 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
4 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
5 jam yang lalu
Infografis
Pemain Termahal di Asia...
Pemain Termahal di Asia Tenggara 2025, Indonesia Mendominasi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved