Jens Raven Jadi Pilihan Utama di Skuad Timnas Indonesia U-20

Sabtu, 25 Mei 2024 - 08:01 WIB
loading...
Jens Raven Jadi Pilihan...
Jens Raven Jadi Pilihan Utama di Skuad Timnas Indonesia U-20. Foto: Istimewa
A A A
Pelatih Timnas Indonesia U-20 , Indra Sjafri, memastikan Jens Raven akan memperkuat timnya. Keputusan ini diambil karena ia terkesan dengan kualitas pemain tersebut.

Skuad Garuda Asia -julukan Timnas Indonesia U-20- akan menjajal kualitas pemain-pemain keturunan dalam pemusatan latihan (TC) di Como, Italia. Pemain-pemain tersebut antara lain Jens Raven, Xavi Wouldstra, Mauresmo Hinoke, Kaya Symons, Dion Markx, Sacha Deighton, dan D'Leanu Arts.

Indra Sjafri menyatakan bahwa TC ini bertujuan untuk memantau pemain keturunan sekaligus persiapan timnya menghadapi Toulon Cup 2024, yang akan berlangsung di Prancis pada 3-16 Juni 2024.

"Seperti yang sudah saya sampaikan kemarin, akan ada pemain diaspora yang ingin kami lihat selama satu minggu di Como, Italia," kata Indra Sjafri di Lapangan B, Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Jumat (24/5/2024).



Pelatih berusia 61 tahun itu menyebutkan bahwa Jens Raven kemungkinan besar akan membela timnya dalam Toulon Cup 2024, mengingat proses naturalisasinya sedang berlangsung.

"Mungkin Jens Raven akan ke sana (Toulon Cup). Kalau Jens Raven, bukan untuk melihat kualitas karena sudah kami proses," jelasnya.

Indra Sjafri menambahkan bahwa enam pemain lainnya masih akan dipantau untuk menilai kualitas mereka secara lebih mendetail. Nantinya, pemain-pemain tersebut juga akan menjalani proses naturalisasi jika layak.

"Kalau yang lain, akan kami beri kesempatan," ujarnya.
(sto)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Erick Thohir: Alhamdulillah,...
Erick Thohir: Alhamdulillah, Emil Audero, Dean James, dan Joey Pelupessy Bisa Didaftarkan ke Timnas Indonesia
Kabar Baik! Kevin Diks...
Kabar Baik! Kevin Diks Pulih dari Cedera, Begini Statistik sang Bek Lawan Chelsea
Emil Audero Cs Didaftarkan...
Emil Audero Cs Didaftarkan Bela Timnas Indonesia Lawan Australia dan Bahrain!
Patrick Kluivert Efek,...
Patrick Kluivert Efek, Mees Hilgers: Kehadirannya Ciptakan Antusiasme!
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
Kontra Australia dan...
Kontra Australia dan Bahrain, Patrick Kluivert Perbaiki Nutrisi Pemain Timnas Indonesia!
Keren! Jay Idzes Masuk...
Keren! Jay Idzes Masuk Skuad Terbaik Serie A Pekan ke-28 Versi Media Statistik
Rekomendasi
Avanza Zombie Gemparkan...
Avanza Zombie Gemparkan Jagat Maya: Ringsek Parah, Tetap Melaju Perkasa!
Alfamart, WINGS Group,...
Alfamart, WINGS Group, dan Bank Aladin Bagikan 54.000 Paket Berbuka Lewat Program Warteg Gratis
Raffi Ahmad Diinfus,...
Raffi Ahmad Diinfus, Sakit Apa?
Berita Terkini
Erick Thohir: Alhamdulillah,...
Erick Thohir: Alhamdulillah, Emil Audero, Dean James, dan Joey Pelupessy Bisa Didaftarkan ke Timnas Indonesia
51 menit yang lalu
Kabar Baik! Kevin Diks...
Kabar Baik! Kevin Diks Pulih dari Cedera, Begini Statistik sang Bek Lawan Chelsea
1 jam yang lalu
Fajar Alfian/Rian Ardianto...
Fajar Alfian/Rian Ardianto Gagal Hat-trick Gelar All England: Kami Banyak Error
3 jam yang lalu
2 Pemain Muda Indonesia...
2 Pemain Muda Indonesia Jalani Program Latihan di Akademi Osasuna
4 jam yang lalu
3 Juara Bertahan All...
3 Juara Bertahan All England Tumbang, 2 Jagoan Indonesia Kehilangan Gelar
5 jam yang lalu
Jadwal Liga Champions...
Jadwal Liga Champions Voli Asia 2025: Mengapa Tak Ada Wakil Indonesia?
5 jam yang lalu
Infografis
Market Value Ian Maatsen...
Market Value Ian Maatsen Kalahkan Seluruh Skuad Timnas Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved