Petrucci Usung Misi Khusus di COTA

Kamis, 11 April 2019 - 19:00 WIB
Petrucci Usung Misi...
Petrucci Usung Misi Khusus di COTA
A A A
AUSTIN - Pembalap Ducati, Danilo Petrucci punya misi khusus ketika hendak tampil di COTA, MotoGP Austin akhir pekan ini. Dia ingin memperbaiki catatan pribadinya.

Pada musim lalu, Petrucci cuma finis di posisi ke-12 di COTA. Dengan keberhasilan Petrucci finis di tempat keenam pada balapan teranyar di Argentina, pembalap asal Italia menjadi optimistis jelang race di COTA.

"Saya pikir potensi kami di Texas tahun ini lebih tinggi daripada musim lalu. Meskipun COTA masih merupakan trek yang sulit bagi kami secara teoritis, karena fitur banyak sudut," kata Petrucci.

"Tapi Argentina juga trek yang sulit. Di sana kami bereaksi dengan baik terlepas dari kenyataan bahwa akhir pekan lalu tidak dimulai dengan cara ideal," lanjutnya.

Lebih jauh Petrucci mengaku sudah punya target balapan, serta hal-hal yang akan dia perhatikan di COTA. Petruci berharap setidaknya Ducati bisa finis di podium.
(bbk)
Berita Terkait
Motogp Mandalika 2022,...
Motogp Mandalika 2022, Penonton Hari Kedua Membeludak
Ducati Sudah Tepat Merekrutnya...
Ducati Sudah Tepat Merekrutnya di MotoGP 2021
Momen Penonton MotoGP...
Momen Penonton MotoGP Thailand 2024 Dibawa Naik Tuktuk untuk Menuju Tribun
Tak Mau Ketinggalan...
Tak Mau Ketinggalan Aksi Pembalap, Penonton Datangi Sirkuit Mandalika Sejak Pagi
Puncak Arus Balik Penonton...
Puncak Arus Balik Penonton MotoGP Diprediksi Malam Ini, Kemenhub Siapkan Tiket 'Go Show'
Suguhkan 63 Balapan...
Suguhkan 63 Balapan Live, Saksikan Seluruh Rangkaian Seri MotoGP di SPOTV melalui Vision+!
Berita Terkini
Potret Timnas Indonesia...
Potret Timnas Indonesia U-20 Berhadapan dengan Diego Maradona
41 menit yang lalu
Khamzat Chimaev Amuk...
Khamzat Chimaev Amuk Dricus du Plessis, Caio Borralho Jadi Penyelamat?
1 jam yang lalu
Mengungkap Misteri Kilauan...
Mengungkap Misteri Kilauan Trofi Liga Inggris: Lebih dari Sekadar Perak dan Gengsi!
2 jam yang lalu
Mengintip Serunya Momen...
Mengintip Serunya Momen Atlet Biliar Nomor 1 Dunia Fedor Gorst di Bekasi
3 jam yang lalu
Hasil Futsal Nation...
Hasil Futsal Nation Cup 2025: Dramatis! Cosmo JNE Jakarta ke Semifinal Usai Bungkam Unggul FC Lewat Adu Penalti
3 jam yang lalu
Kontroversi Mandatory:...
Kontroversi Mandatory: IBF Paksa Daniel Dubois vs Derek Chisora
4 jam yang lalu
Infografis
10 Negara Penghasil...
10 Negara Penghasil Emas Terbesar di Dunia, Termasuk Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved