Daftar Top Skor Piala AFF U-16 2024, Zahaby Gholy Tembus 5 Gol

Rabu, 03 Juli 2024 - 17:50 WIB
loading...
Daftar Top Skor Piala...
Daftar Top Skor Piala AFF U-16 2024 menarik perhatian usai Timnas Indonesia U-16 menang 5-0 atas Vietnam. Zahaby Gholy mencetak dua gol. Foto/ Instagram
A A A
JAKARTA – Daftar Top Skor Piala AFF U-16 2024 menarik perhatian usai Timnas Indonesia U-16 menang telak 5-0 atas Timnas Vietnam U-16 pada perebutan posisi 3 Piala AFF U-16 2024 di Stadion Manahan Solo, Rabu (3/7/2024) sore.

Nama Zahaby Gholy pun menjadi sorotan. Pasalnya, pemain dengan nomor punggung 7 itu mencetak dua gol, yakni pada menit 45 dan 78.



Tambahan dua gol ini membuat koleksi bola Zahaby Gholy di Piala AFF U-16 2024 menembus lima gol. Zahaby Gholy pun melesat dari posisi tiga pencetak gol terbanyak Piala AFF U-16 2024 ke urutan dua.

Namun, koleksi lima gol yang diraih Zahaby Gholy ini belum cukup mengantarkannya menjadi pencetak gol terbanyak Piala AFF U-16 2024.

Zahaby Gholy kalah saing dari pemain Timnas Australia U-16, Anthony Didulica, di mana dia koleksi enam gol. Anthony Didulica juga masih bisa menambah pundi-pundi golnya karena malam ini akan tampil di final Piala AFF U-16 2024 melawan Thailand U-16.

Pesaing Anthony Didulica dalam perebutan gelar top skor Piala AFF U-16 2024 adalah Jompon Homboonma (Thailand U-16) dan rekan setimnya sendiri, Quinn MacNicol yang sama-sama mengemas lima gol.

Selanjutnya, Timnas Indonesia U-16 akan tampil di Grup G Kualifikasi Piala Asia U-17 2025 yang dilangsungkan di Kuwait pada 23-27 Oktober 2024. Timnas Indonesia U-16 tergabung di Grup G bersama Australia, Kepulauan Mariana Utara dan tuan rumah Kuwait.
(tdy)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Emil Audero Cs Didaftarkan...
Emil Audero Cs Didaftarkan Bela Timnas Indonesia Lawan Australia dan Bahrain!
Patrick Kluivert Efek,...
Patrick Kluivert Efek, Mees Hilgers: Kehadirannya Ciptakan Antusiasme!
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
Kontra Australia dan...
Kontra Australia dan Bahrain, Patrick Kluivert Perbaiki Nutrisi Pemain Timnas Indonesia!
Keren! Jay Idzes Masuk...
Keren! Jay Idzes Masuk Skuad Terbaik Serie A Pekan ke-28 Versi Media Statistik
7 Pemain Timnas Indonesia...
7 Pemain Timnas Indonesia Termahal setelah Emil Audero Cs Jadi WNI, Siapa Saja?
Line Up Timnas Indonesia...
Line Up Timnas Indonesia vs Australia Jika Emil Audero Cs Bisa Dimainkan
Rekomendasi
Tiga Pasangan Keluarga...
Tiga Pasangan Keluarga Bersaing di Top 3 Keluarga Seleb Indonesia
Politikus PDIP Nilai...
Politikus PDIP Nilai Bandara Bali Utara Buleleng Bakal Perberat Overtourism Bali
Panja RUU TNI Bahas...
Panja RUU TNI Bahas Penempatan Prajurit di Jabatan Sipil Siang Nanti
Berita Terkini
Fajar Alfian/Rian Ardianto...
Fajar Alfian/Rian Ardianto Gagal Hat-trick Gelar All England: Kami Banyak Error
1 jam yang lalu
2 Pemain Muda Indonesia...
2 Pemain Muda Indonesia Jalani Program Latihan di Akademi Osasuna
2 jam yang lalu
3 Juara Bertahan All...
3 Juara Bertahan All England Tumbang, 2 Jagoan Indonesia Kehilangan Gelar
2 jam yang lalu
Jadwal Liga Champions...
Jadwal Liga Champions Voli Asia 2025: Mengapa Tak Ada Wakil Indonesia?
3 jam yang lalu
Hasil Lengkap Liga Europa:...
Hasil Lengkap Liga Europa: MU Lolos ke Perempat Final, AS Roma Tersingkir
4 jam yang lalu
Fajar/Rian Gagal Pertahankan...
Fajar/Rian Gagal Pertahankan Gelar, 2 Ganda Putra Indonesia Lolos Perempat Final
4 jam yang lalu
Infografis
Bungkam Vietnam, Indonesia...
Bungkam Vietnam, Indonesia Juara Piala AFF Futsal 2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved