Dicuekin Liverpool Kontraknya Tersisa 9 Bulan, Salah: Saya Ingin Menikmati Musim Terakhir

Senin, 02 September 2024 - 21:30 WIB
loading...
Dicuekin Liverpool Kontraknya...
Bintang Liverpool Mohamed Salah mengungkapkan kontraknya bersama The Reds tersisa 9 bulan dan belum ada tawaran apa pun yang diajukan. Foto/anfieldcentral
A A A
LIVERPOOL - Bintang Liverpool Mohamed Salah telah memberikan kabar penting tentang masa depannya menyusul kemenangan telak The Reds atas Manchester United 3-0 di Liga Primer pada Minggu (1/9/2024) malam.

Salah telah memasuki 9 bulan terakhir kontraknya dengan Liverpool . Pemain berusia 32 tahun itu mengindikasikan terbuka untuk memperpanjang masa tinggalnya bersama juara Eropa 6 kali itu.

Namun, Kapten Mesir ini menyatakan tidak ada seorang pun di klub yang telah membahas kesepakatan baru dengannya.



“Belum ada seorang pun di klub yang berbicara kepada saya tentang kontrak, jadi saya hanya berkata, 'Oke, saya akan memainkan musim terakhir saya dan melihat hasilnya di akhir musim',” tuturnya dikutip SINDOnews dari laman African Football, Senin (2/9/2024).

Padahal Salah telah menjadi pemain yang berpengaruh di bawah manajer baru Liverpool Arne Slot – mencetak tiga gol dan memberikan tiga assist dari tiga pertandingan Liga Primer musim ini.

Salah juga menginspirasi The Reds meraih kemenangan 3-0 atas Manchester United dalam pertandingan besar Liga Primer Inggris di Old Trafford, Minggu (1/9/2024).

“Saya merasa bebas bermain sepak bola, kita lihat apa yang terjadi tahun depan,“ kata Salah yang akan membela Mesir menghadapi Tanjung Verde pada 6 September dan Botswana pada 10 September dalam kualifikasi Piala Afrika 2025.
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hasil Lengkap Liga Champions:...
Hasil Lengkap Liga Champions: Barcelona Mulus, Liverpool Tersingkir Menyakitkan
Hasil Liga Inggris:...
Hasil Liga Inggris: Nottingham Forest Tumbangkan Man City 1-0
10 Pemain Sepak Bola...
10 Pemain Sepak Bola yang Bikin Dunia Terharu dengan Kebaikan Hatinya
Megawati Hangestri di...
Megawati Hangestri di Persimpangan Jalan: Tim Jepang, Turki, dan Indonesia Berebut Tanda Tangan
Hasil Leg 1 Babak 16...
Hasil Leg 1 Babak 16 Besar Liga Champions 2024/2025: Barcelona, Liverpool, dan Inter Curi Kemenangan!
Hasil PSG vs Liverpool...
Hasil PSG vs Liverpool 0-1: Harvey Elliot Jadi Penentu Kemenangan!
Link Streaming PSG vs...
Link Streaming PSG vs Liverpool UEFA Champions League di VISION+
Sinyal Perpisahan? Fans...
Sinyal Perpisahan? Fans Liverpool Cemas dengan Wawancara Terbaru Mohamed Salah
Liverpool Cetak Rekor...
Liverpool Cetak Rekor 100 Gol, Peluang Juara Liga Inggris 98,7 Persen
Rekomendasi
MNC University dan Kanwil...
MNC University dan Kanwil DJP Jakarta Barat Perkuat Sinergi dalam Edukasi Pajak dan Pengembangan Tax Center
KPK Umumkan 5 Tersangka...
KPK Umumkan 5 Tersangka Kasus Bank BJB, Salah Satunya Mantan Dirut
Menko Polkam Bentuk...
Menko Polkam Bentuk Desk Penanganan Karhutla dan Pelindungan Pekerja Migran
Berita Terkini
Jadwal dan Link Streaming...
Jadwal dan Link Streaming Formula 1 Louis Vuitton Australian Grand Prix 2025
42 menit yang lalu
Bos UFC Dana White Rambah...
Bos UFC Dana White Rambah Tinju, Ryan Garcia Beri Peringatan Keras!
1 jam yang lalu
Patrick Kluivert Efek,...
Patrick Kluivert Efek, Mees Hilgers: Kehadirannya Ciptakan Antusiasme!
2 jam yang lalu
Hasil Undian Piala Sudirman...
Hasil Undian Piala Sudirman 2025: Indonesia Hadapi Tantangan Berat di Grup D!
2 jam yang lalu
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
3 jam yang lalu
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
4 jam yang lalu
Infografis
Inilah 9 Julukan yang...
Inilah 9 Julukan yang Diberikan untuk Bulan Suci Ramadan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved