Gawat, Mees Hilgers Cedera Parah dan Harus Jalani Pemindaian MRI!

Selasa, 03 Desember 2024 - 15:31 WIB
loading...
Gawat, Mees Hilgers...
Mees Hilgers harus menjalani pemindaian Magnetic Resonance Imaging (MRI) karena cederanya / Foto: Mees Hilgers (@meeshilgerss)
A A A
Mees Hilgers harus menjalani pemindaian Magnetic Resonance Imaging (MRI) karena cederanya. Bek Timnas Indonesia itu diragukan tampil dalam pertandingan lanjutan bersama FC Twente.

Hilgers tak terdaftar dalam susunan pemain FC Twente versus Go Ahead Eagles pada Minggu, 1 Desember 2024 lalu. Pemain berusia 23 tahun itu dikabarkan mengalami cedera.

Namun hingga saat ini, pihak klub belum memberikan keterangan resmi soal cedera Mees. Menurut laporan Twente Fans, Mees mengalami cedera yang cukup parah.



Pasalnya, Mees dikabarkan harus menjalani pemindaian MRI terhadap cederanya. Prosedur pemeriksaan medis itu untuk mengetahui seberapa parah cedera yang dialami oleh Mees.

"Saya dengar dia (Mees Hilgers) menjalani pemindaian MRI," kata jurnalis 1Twente VoetbalTijd, Julian Vriend, dikutip dari Twente Fans, Selasa (3/12/2024).



Mees diragukan akan tampil dalam pertandingan FC Twente selanjutnya. Untuk berikutnya, The Tukkers akan bersua dengan pemuncak klasemen sementara Liga Belanda musim ini PSV Eindhoven.

Pertandingan itu akan digelar di Phillips Stadion, Eindhoven, Belanda pada Sabtu (7/12/2024) mendatang. Diharapkan, Mees tak mengalami cedera dan segera kembali tampil bersama FC Twente.
(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Mentalitas Pemain Timnas...
Mentalitas Pemain Timnas Indonesia U-17 Disorot Jelang Laga Perdana Lawan Korea Selatan
Sejarah Ranking FIFA...
Sejarah Ranking FIFA Timnas Indonesia dalam 15 Tahun Terakhir: Pernah Terpuruk di Posisi 173 Dunia
Momen Denny Landzaat...
Momen Denny Landzaat Diarak Warga Kampung saat Mudik ke Ambon
Streaming AFC U17 Asian...
Streaming AFC U17 Asian Cup Saudi Arabia 2025: Timnas Indonesia Berjuang!
Prediksi Daftar 23 Pemain...
Prediksi Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia, Lawan China dan Jepang
Timnas Indonesia vs...
Timnas Indonesia vs China: SUGBK Siap Jadi Lautan Merah Putih dan Pecahkan Rekor
Ranking FIFA Timnas...
Ranking FIFA Timnas Indonesia 123 Dunia, Erick Thohir: Bismillah, Kerja Keras Masuk 100 Dunia
Nova Arianto Ungkap...
Nova Arianto Ungkap Kesiapan Mental dan Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Ujian Berat dari Korea Selatan!
Siapa Ricky Kambuaya:...
Siapa Ricky Kambuaya: Si Pendiam Jenderal Lapangan Tengah Timnas Indonesia?
Special Bola
Link Live Streaming...
Bola Dunia
Link Live Streaming RCTI+ Timnas Indonesia U-17 vs Korea Selatan U-17 di Piala Asia U-17 2025 Malam Ini, Klik di Sini!
Jadwal Timnas Indonesia...
Bola Dunia
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Korea Selatan U-17 di Piala Asia U-17 2025 Malam Ini: Live di TV Mana?
Jadwal Lengkap dan Link...
Bola Dunia
Jadwal Lengkap dan Link Live Streaming Vision+ Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025, Klik di Sini!
Rekomendasi
Arus Mudik Lebaran 2025:...
Arus Mudik Lebaran 2025: Lalu Lintas Kendaraan di Jatim Turun 14,74 Persen
Jejak Pendidikan Giorgio...
Jejak Pendidikan Giorgio Chiellini, Legenda Juventus yang Punya Gelar S2 dari Universitas Turin
Pemeran Film Biopik...
Pemeran Film Biopik The Beatles Diumumkan, Harris Dickinson sebagai John Lennon
Berita Terkini
Mentalitas Pemain Timnas...
Mentalitas Pemain Timnas Indonesia U-17 Disorot Jelang Laga Perdana Lawan Korea Selatan
10 menit yang lalu
Sejarah Ranking FIFA...
Sejarah Ranking FIFA Timnas Indonesia dalam 15 Tahun Terakhir: Pernah Terpuruk di Posisi 173 Dunia
1 jam yang lalu
Momen Denny Landzaat...
Momen Denny Landzaat Diarak Warga Kampung saat Mudik ke Ambon
2 jam yang lalu
Streaming AFC U17 Asian...
Streaming AFC U17 Asian Cup Saudi Arabia 2025: Timnas Indonesia Berjuang!
2 jam yang lalu
Jadwal Timnas Indonesia...
Jadwal Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025: Start Penentu Garuda Muda
3 jam yang lalu
Hasil AFC Piala Asia...
Hasil AFC Piala Asia U-17 2015 Uzbekistan U-17 vs Thailand U-17: Gajah Putih Muda Tumbang 1-4
3 jam yang lalu
Infografis
2 Negara NATO akan Kirim...
2 Negara NATO akan Kirim Jet Tempur dan Kapal Perang ke Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved