Rio Haryanto Resmi Nikahi Athina Papadimitriou: Alhamdulillah Sah!

Minggu, 08 Desember 2024 - 07:27 WIB
loading...
Rio Haryanto Resmi Nikahi...
Alhamdulillah sah. Itulah kata pertama yang ditulis Rio Haryanto pada akun Instagram pribadinya (@rharyantoracing), setelah resmi menikahi Athina Papadimitriou / Foto: @rharyantoracing
A A A
Alhamdulillah sah. Itulah kata pertama yang ditulis Rio Haryanto pada akun Instagram pribadinya (@rharyantoracing), setelah resmi menikahi Athina Papadimitriou, Kamis (5/12/2024).

"Alhamdulillah SAH! 5.12.2024," tulis Rio Haryanto dengan menambahkan emoticon cincin dan hati.

Akad nikah Rio dan Athina turut dihadiri Sandiaga Uno. Bahkan ia menjadi saksi dari pernikahan ponakannya (Athina) tersebut.

"Hari ini saya menjadi saksi dari janji suci keponakan saya tercinta, Athina dengan @rharyantoracing. Pernikahan itu seperti babak baru dalam hidup, penuh warna dan kejutan. Semoga Allah senantiasa memberkahi pernikahan kalian, dipenuhi cinta, menjadi pasangan sehidup sesurga, aamiin ya rabbalalamin," tulis Sandiaga dalam postingannya di Instagram.

Resepsi pernikahan berlangsung meriah. Pasangan yang telah menjalin hubungan sejak 2022 itu mengenakan busana betawi.

"Adat Betawi," tulis pengikutnya.

Rio mengucapkan terima kasih atas ucapan dan doanya dari seluruh keluarga, teman, dan masyarakat Indonesia. "Saya ucapkan banyak terima kasih atas semua Ucapan dan Doa dari seluruh keluarga, teman dan masyarakat Indonesia."
(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
4 Pembalap Muda Indonesia...
4 Pembalap Muda Indonesia Siap Gebrak IATC 2025 di Thailand!
Debut Manis Aldi Satya...
Debut Manis Aldi Satya Mahendra di World Supersport: Raih Poin Perdana di Phillip Island!
Astra Honda Racing School...
Astra Honda Racing School 2025 Lahirkan 7 Pembalap Muda Potensial
World Supersport 2025:...
World Supersport 2025: Aldi Satya Mahendra Pamer Wearpack dan Livery R9
Radical Academy 2025...
Radical Academy 2025 Resmi Dibuka, Bidik Pembalap Simulator Terbaik Indonesia
Juara Dunia Aldi Satya...
Juara Dunia Aldi Satya Mahendra Makin Matang, Geber R9 di WorldSSP 2025
Qarrar Firhand Dapat...
Qarrar Firhand Dapat Dukungan Penuh Mentas di Balapan Formula 2025
Race 1 ARRC Buriram:...
Race 1 ARRC Buriram: Pembalap AHRT Double Podium, Gelar Juara Asia di Depan Mata
HRI Borong 5 Gelar Juara...
HRI Borong 5 Gelar Juara Nasional 2024, Alvin Bahar: Tahun Depan Formasi Tetap Sama!
Rekomendasi
Kementerian HAM Usulkan...
Kementerian HAM Usulkan Penghapusan SKCK, Polri Buka Suara
Polemik Hak Cipta, PKB:...
Polemik Hak Cipta, PKB: Direct License Berpotensi Picu Ketidakpastian Hukum
SIG dan Kementerian...
SIG dan Kementerian BUMN Kolaborasi Gelar Program Sobat Aksi Ramadan
Berita Terkini
Daftar Pemain Timnas...
Daftar Pemain Timnas Indonesia yang Dicoret Lawan Bahrain
1 jam yang lalu
Penuh Strategi, Samuel...
Penuh Strategi, Samuel Rizal: Itu Serunya Main Biliar
1 jam yang lalu
Awas Garuda! Bahrain...
Awas Garuda! Bahrain Bisa Jadi Sandungan Tak Terduga di SUGBK
1 jam yang lalu
Rico Ceper Ungkap Keseruan...
Rico Ceper Ungkap Keseruan Play Like Pro: Biliar Bukan Sekadar Hobi!
1 jam yang lalu
Delon dan Selebritas...
Delon dan Selebritas Tanah Air Ramaikan Play Like Pro, Dukung Kebangkitan Biliar Indonesia
2 jam yang lalu
PB POBSI Gelar Kompetisi...
PB POBSI Gelar Kompetisi Play Like Pro, Gabungkan Atlet Profesional dan Selebriti
3 jam yang lalu
Infografis
Jadwal Resmi Libur Sekolah...
Jadwal Resmi Libur Sekolah Selama Bulan Ramadan 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved