Sindiran Media Vietnam: Mimpi Indonesia ke Piala Dunia U-20 Sirna!

Jum'at, 14 Februari 2025 - 19:00 WIB
loading...
Sindiran Media Vietnam:...
Media Vietnam turut mengomentari kekalahan yang dialami Timnas Indonesia U-20 dengan skor 0-3 melawan Iran U-20 pada laga pembuka fase Grup C Piala Asia U-20 2025 / Foto: Tangkapan Layar X
A A A
Media Vietnam turut mengomentari kekalahan yang dialami Timnas Indonesia U-20 dengan skor 0-3 melawan Iran U-20 pada laga pembuka fase Grup C Piala Asia U-20 2025 di Stadion Shenzhen Youth Football Training Base Centre, Kamis (13/2/2025). Tienphong dalam laporannya bahkan memberikan judul yang cukup berlebihan dengan menulis: "Mimpi Indonesia ke Piala Dunia U-20 2025 bakal hancur setelah kekalahan itu."

Ketiga gol Iran U-20 masing-masing dicetak Hesam Nafari Nogourani (5'), Gholizadeh (63'), dan Mobin Dehghan (70'). Tienphong menilai kekalahan telak ini bisa menghancurkan mimpi Timnas Indonesia ke Piala Dunia U-20.

"Indonesia mengalami kekalahan telak di Piala Asia U-20 dan impiannya untuk lolos ke Piala Dunia pun sirna," tulis Tienphong.



Meski mengawali perjalanan di babak penyisihan Grup C Piala Asia U-20 2025 kurang memuaskan. Namun peluang Indonesia untuk lolos ke Piala Dunia U-20 2025 belum sepenuhnya tertutup.

Asalkan, Timnas Indonesia U-20 mampu memenangkan dua laga berikutnya melawan Uzbekistan dan Yaman. Kekalahan telak dari Iran menjadi pelajaran berharga bagi Timnas Indonesia U-20. Evaluasi dan perbaikan di berbagai aspek, seperti mentalitas, taktik, dan penyelesaian akhir, sangat diperlukan untuk menghadapi pertandingan selanjutnya.
(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Media Vietnam Kaget...
Media Vietnam Kaget Pemanggilan Septian Bagaskara: Faktor X di Lini Depan?
Australia Juara Piala...
Australia Juara Piala Asia U-20 2025 usai Kalahkan Arab Saudi Lewat Adu Penalti
Piala Asia U-20 2025:...
Piala Asia U-20 2025: Bungkam Jepang, Australia Tantang Arab Saudi di Partai Final
Indra Sjafri Dipecat...
Indra Sjafri Dipecat dari Timnas Indonesia U-20, tetapi Ditunjuk untuk SEA Games 2025
Postingan Indra Sjafri...
Postingan Indra Sjafri usai Dicopot dari Pelatih Timnas Indonesia U-20: Ziarah ke Makam Ibu
Daftar Tim yang Lolos...
Daftar Tim yang Lolos ke Semifinal Piala Asia U-20 2025
Indra Sjafri Dipecat...
Indra Sjafri Dipecat PSSI, Penggemar Ucapkan Terima Kasih
3 Calon Pengganti Indra...
3 Calon Pengganti Indra Sjafri di Timnas Indonesia U-20
Breaking News! Indra...
Breaking News! Indra Sjafri Dipecat
Rekomendasi
Fakta Mengejutkan! Sidang...
Fakta Mengejutkan! Sidang Etik Kapolres Ngada Bongkar Dugaan Pelecehan Seksual di Lebih dari Satu Hotel
Alasan Celine Evangelista...
Alasan Celine Evangelista Pamit dari Medsos, Ingin Perdalam Islam
Biodata Lengkap Kim...
Biodata Lengkap Kim Sae Ron, Artis Berbakat yang Berakhir Tragis di Tengah Kontroversi Kim Soo Hyun
Berita Terkini
Pemain Abroad Timnas...
Pemain Abroad Timnas Indonesia Berdatangan di Sydney, Siapa yang Belum Gabung?
29 menit yang lalu
Petinju Raja KO Callum...
Petinju Raja KO Callum Walsh Robohkan Musuhnya di Ronde 1, Perpanjang Rekor KO 11-0
1 jam yang lalu
Sandy Walsh Bentrok...
Sandy Walsh Bentrok Cristiano Ronaldo di Perempat Final Liga Champions Asia Elite
2 jam yang lalu
Prabowo Resmikan 17...
Prabowo Resmikan 17 Stadion Berstandar FIFA, Sambutannya Bawa Nama Jokowi
3 jam yang lalu
5 Striker Top Serie...
5 Striker Top Serie A yang Berhasil Dikantongi Jay Idzes, Nomor 1 Bomber Napoli
3 jam yang lalu
Bomber Australia Waspadai...
Bomber Australia Waspadai Peningkatan Kekuatan Timnas Indonesia: Saya Terkesan!
6 jam yang lalu
Infografis
Trump Ingin Relokasi...
Trump Ingin Relokasi Warga Gaza ke Indonesia, Kemlu: Tak Dapat Diterima!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved