Belum Raih Kemenangan, Jerman Dalam Tekanan

Senin, 07 September 2020 - 07:01 WIB
loading...
Belum Raih Kemenangan,...
Joachim Low kecewa setelah Jerman belum juga meraih kemenangan di Grup A4 UEFA Nationns League. Foto : Livescore
A A A
BASEL - Timnas Jerman dalam tekanan setelah dalam dua kali penampilan di penyisihan Grup A4 UEFA Nations League atau Liga Bangsa Bangsa Eropa , tim asuan Joachim Low belum meraih kemenangan. Setelah ditahan Spanyol , kini Der Panser harus puas menambang satu angka ketika dijamu Swiss .

Sialnya dari dua hasil imbang tersebut, Jerman sebenarnya sudah unggul lebih dulu, seperti ketika mereka bermain di St. Jakob Park, Senin (7/9/2020) dini hari WIB. Ilkay Gundogan mampu membuat pemain Swiss terdiam lewat golnya di menit 14. ( )

Sayang keunggulan tersebut tak bisa mereka pertahankan. Di babak kedua atau tepatnya di menit 58, Silvan Widmer berhasil menyamakan kedudukan. (Baca juga : Pemain Belakang Swiss Pupus Kemenangan Timnas Jerman )

Usai pertandingan Low mengatakan tidak pantas hasil imbang mereka peroleh jika melihat materi pemain yang ditampilkan. "Saat melawan Spanyol, kami gagal mencetak gol kedua, yang akan memberi kami keamanan," katanya kepada ZDF.

"Dua kali berturut-turut kami memimpin 1-0 dan dua kali kami tidak membawa pulang apa pun. Kami memiliki beberapa peluang bagus, tetapi kami membiarkan Swiss bangkit di babak kedua." (Baca juga : Gol Perdana Ansu Fati Warnai Kemenangan Spanyol atas Ukraina )

"Kami kehilangan terlalu banyak bola dan hasil imbang itu masuk akal. Beberapa pemain tidak mengikuti ritme kompetisi, beberapa pemain absen. Swiss tidak akan rugi di babak kedua, mereka memberikan segalanya."

Rasa kecewa juga ditunjukkan Toni Kroos . "Ketika ada enam poin untuk diambil dan kami hanya mengambil dua, ya, itu mengecewakan."

"Sayangnya, itu skenario yang sedikit sama seperti melawan Spanyol. Kami harus bekerja untuk menemukan lebih banyak solusi ketika lawan bermain sangat tinggi.
(bbk)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Swiss vs Serbia di UEFA...
Swiss vs Serbia di UEFA Nations League Sabtu (16/11/2024) Live di iNews!
Slovenia vs Norwegia...
Slovenia vs Norwegia di UEFA Nations League, Jumat (15/11/2024) Pukul 02.30 WIB Live di iNews
Jadwal dan Link Nonton...
Jadwal dan Link Nonton Matchday 3 UEFA Nations League di Vision+
Jadwal Live Streaming...
Jadwal Live Streaming UEFA Nations League di RCTI+ SuperApp
Hasil UEFA Nations League:...
Hasil UEFA Nations League: Jerman dan Belanda Pesta 5 Gol
Hasil UEFA Nations League:...
Hasil UEFA Nations League: Prancis Takluk di Tangan Italia, Israel Dibantai Belgia
32 Ribu Orang Tandatangani...
32 Ribu Orang Tandatangani Petisi, Anthony Taylor Batal Pimpin Final Euro 2024?
Swiss Takluk dari Inggris...
Swiss Takluk dari Inggris di Perempat Final Euro 2024: Kami Tak Layak Pulang
Toni Kroos Resmi Pensiun:...
Toni Kroos Resmi Pensiun: Terima Kasih Jadikan Piala Eropa 2024 Istimewa
Special Bola
Badai Cedera, Carlos...
Liga Indonesia
Badai Cedera, Carlos Pena Tetap Pede Persija Jakarta Bungkam Semen Padang
Syarat Persib Bandung...
Liga Indonesia
Syarat Persib Bandung Juara Liga 1 2024-2025 Lebih Cepat Usai Dewa United Kalah 1-2 dari Malut United
Ketahuan Hapus Foto...
Bola Dunia
Ketahuan Hapus Foto Bareng Cyrus Margono dan Emil Audero, Pelatih Kiper Timnas Indonesia Buka Suara
Rekomendasi
DPRD Jakarta Minta Dispenda...
DPRD Jakarta Minta Dispenda Jeli Kawal Kebijakan Penurunan Pajak Tarif BBM Kendaraan
Sucofindo Dorong Aksi...
Sucofindo Dorong Aksi Hijau lewat Carbon Talk di Hari Bumi 2025
Resmi Pimpin Partai...
Resmi Pimpin Partai Perindo Maluku, Welhelm Daniel Kurnala Targetkan 1 Fraksi di Pileg 2029
Berita Terkini
Della Maddalena Haus...
Della Maddalena Haus Gelar: Tantang Belal Muhammad di UFC 315 dan Bidik Islam Makhachev!
4 jam yang lalu
Juara WBO Brian Norman...
Juara WBO Brian Norman Jr dan Tantangan Jin yang Menakutkan dari Jepang
5 jam yang lalu
Kapan Jadwal Drawing...
Kapan Jadwal Drawing Piala AFF U-23 2025: Catat Tanggalnya!
6 jam yang lalu
Perempat Final AFC Champions...
Perempat Final AFC Champions League Elite, Gwangju FC vs Al-Hilal: Live di iNews Pukul 23.30 WIB
6 jam yang lalu
MNCTV Tayangkan Semifinal...
MNCTV Tayangkan Semifinal Futsal Nation Cup 2025, Fafage Banua vs Cosmo JNE
7 jam yang lalu
Final Copa del Rey Barcelona...
Final Copa del Rey Barcelona vs Real Madrid, Live di RCTI: Main Dini Hari!
8 jam yang lalu
Infografis
Negara NATO yang Halangi...
Negara NATO yang Halangi Kemenangan Israel dari Palestina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved