Hasil Pertandingan NBA, Minggu (3/1/2021): Rockets Bungkam Kings
loading...
A
A
A
HOUSTON - Sederet pertandingan telah berlangsung dalam lanjutan NBA hari ini. Salah satu yang cukup disorot adalah kemenangan Houston Rockets atas Sacramento Kings .
Menjamu Kings di Toyota Center, Minggu (3/1/2021) waktu Indonesia, Rockets sukses menang 102-94. John Wall menjadi penentu kemenangan setelah menyumbang 28 poin, 4 rebound, dan 6 assist.
Di kubu Kings, De’Aaron Fox menyumbang 23 poin, 2 rebound, dan 4 assist tetapi gagal menghindari timnya dari kekalahan. Bagi Sacramento Kings, ini menandai kekalahan tandang pertama mereka musim ini.
Pada waktu yang hampir bersamaan, Indiana Pacers menelan kekalahan saat menjamu New York Knick di Bankers Life Fieldhouse, Indianapolis. Malcolm Brogdon dan koleganya takluk 102-106. (Baca Juga: Tak Ada NBA All-Star 2021 Bulan Depan! )
Brogdon sebetulnya tampil ngotot dengan mengoleksi 33 poin, 7 rebound, dan 3 assist. Namun, penampilan kolektif Knicks yang dipimpin RC Barrett sukses mengungguli perolehan poin tuan rumah.
Hasil Lengkap Pertandingan NBA, Minggu (3/1/2021)
New Orleans Pelicans vs Toronto Raptors 120-116
Atlanta Hawks vs Cleveland Cavaliers 91-96
Philadelphia 76ers vs Charlotte Hornets 127-112
Orlando Magic vs Oklahoma City Thunder 99-108
Indiana Pacers vs New York Knicks 102-106
Houston Rocketes vs Sacramento Kings 102-94
Menjamu Kings di Toyota Center, Minggu (3/1/2021) waktu Indonesia, Rockets sukses menang 102-94. John Wall menjadi penentu kemenangan setelah menyumbang 28 poin, 4 rebound, dan 6 assist.
Di kubu Kings, De’Aaron Fox menyumbang 23 poin, 2 rebound, dan 4 assist tetapi gagal menghindari timnya dari kekalahan. Bagi Sacramento Kings, ini menandai kekalahan tandang pertama mereka musim ini.
Pada waktu yang hampir bersamaan, Indiana Pacers menelan kekalahan saat menjamu New York Knick di Bankers Life Fieldhouse, Indianapolis. Malcolm Brogdon dan koleganya takluk 102-106. (Baca Juga: Tak Ada NBA All-Star 2021 Bulan Depan! )
Brogdon sebetulnya tampil ngotot dengan mengoleksi 33 poin, 7 rebound, dan 3 assist. Namun, penampilan kolektif Knicks yang dipimpin RC Barrett sukses mengungguli perolehan poin tuan rumah.
Hasil Lengkap Pertandingan NBA, Minggu (3/1/2021)
New Orleans Pelicans vs Toronto Raptors 120-116
Atlanta Hawks vs Cleveland Cavaliers 91-96
Philadelphia 76ers vs Charlotte Hornets 127-112
Orlando Magic vs Oklahoma City Thunder 99-108
Indiana Pacers vs New York Knicks 102-106
Houston Rocketes vs Sacramento Kings 102-94
(mirz)