Barcelona Umumkan Nama 20 Pemain Jelang Lawan Granada
loading...
A
A
A
BARCELONA - Barcelona akan melawat ke markas Granada di babak perempat final Copa del Rey 2020/2021 . Ronald Koeman sudah merilis 20 nama pemain untuk diboyong ke laga itu.
Pertandingan akan berlangsung di Estadio Nuevo Los Carmenes, Kamis (4/2/2021) dini hari waktu Indonesia. Kickoff dijadwalkan digelar pukul 03.00WIB.
Bagi Barcelona, ini merupakan kesempatan paling masuk akal untuk memelihara asa memenangkan trofi musim ini. Pasalnya, harapan itu sudah tertutup di Piala Super Spanyol .
Menjelang laga perempat final Copa del Rey, Barcelona mengumumkan 20 nama pemain yang akan tampil. Yang paling mencolok adalah kembalinya Sergino Dest pasca cedera.
Baca Juga: Barcelona Banyak Masalah karena Kursi Presiden Klub Kosong
Bek sayap Sergino Dest kemungkinan akan kembali memperkuat Barcelona di laga dini hari nanti. Berikut daftar 20 nama pemain yang diboyong.
.
Lihat Juga: Tragedi Berdarah di Belgrade: Pau Cubarsi Butuh 10 Jahitan di Wajah usai Diterjang Tendangan
Pertandingan akan berlangsung di Estadio Nuevo Los Carmenes, Kamis (4/2/2021) dini hari waktu Indonesia. Kickoff dijadwalkan digelar pukul 03.00WIB.
Bagi Barcelona, ini merupakan kesempatan paling masuk akal untuk memelihara asa memenangkan trofi musim ini. Pasalnya, harapan itu sudah tertutup di Piala Super Spanyol .
Menjelang laga perempat final Copa del Rey, Barcelona mengumumkan 20 nama pemain yang akan tampil. Yang paling mencolok adalah kembalinya Sergino Dest pasca cedera.
Baca Juga: Barcelona Banyak Masalah karena Kursi Presiden Klub Kosong
Bek sayap Sergino Dest kemungkinan akan kembali memperkuat Barcelona di laga dini hari nanti. Berikut daftar 20 nama pemain yang diboyong.
Posisi | Pemain |
Penjaga Gawang | Ter Stegen, Neto, Arnau Tenas |
Be | Araujo, Lenglet, Alba, Umtiti, Dest, Mingueza. |
Gelandang | Busquets, Pjanic, Puig, Pedri, De Jong, Sergi Roberto |
Penyerang | Griezmann, Braithwaite, Dembele, Trincao, Messi. |
@sergino_dest is fit and in the squad for #GranadaBarça ! pic.twitter.com/CD3AcljgLc — FC Barcelona (@FCBarcelona) February 2, 2021
.
Lihat Juga: Tragedi Berdarah di Belgrade: Pau Cubarsi Butuh 10 Jahitan di Wajah usai Diterjang Tendangan
(sha)