Hasil dan Klasemen Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Eropa, Sabtu (9/10/2021): Jerman dan Belanda Berjaya

Sabtu, 09 Oktober 2021 - 06:30 WIB
loading...
Hasil dan Klasemen Kualifikasi...
Jerman dan Belanda sukses mendulang angka sempurna/Foto/Twitter
A A A
HAMBURG - Dua tim elite Eropa Jerman dan Belanda sukses mendulang angka sempurna pada matchday 7 Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Eropa, Jumat (8/10/2021) malam waktu lokal atau Sabtu (9/10/2021) dini hari WIB. Jerman mengalahkan Rumania, sedangkan Belanda menggilas Latvia.

Kemenangan Jerman tidak diraih dengan mudah. Sempat tertinggal oleh gol berkelas Ianis Hagi pada menit kesembilan di Volksparkstadion, Hamburg, Jerman membalikkan kedaaan di babak kedua dan menang 2-1. Serge Gnabry (52) dan Thomas Mueller (81) memastikan kemenangan Der Panzer.



Jerman memuncaki klasemen Grup J dengan 18 poin dari tujuh pertandingan. Unggul enam poin dari Makedonia Utara yang mengemas 12 angka setara Armenia di peringkat 3. Sedangkan Rumania di peringkat 4 dengan 10 poin.

Sejak Hansi Flick menggantikan joachim Loew sebagai pelatih, Jerman memiliki rekor sempurna dari empat pertandingan yang dimainkan, empat kemenangan, 14 gol, dan sekali kebobolan.



Di Riga,tuan rumah Latvia harus mengakui ketangguhan timnas Belanda pada penyisihan Grup G. De Oranje -julukan Belanda- menang 1-0 di Daugava Stadium, Riga.

Pasukan Louis Van Gaal secara masif melakukan serangan demi serangan ke jantung pertahanan Latvia. Memphis Depay dan Steven Berghuis secara bergantian mengancam gawang Timnas Latvia. Davy Klaassen memecah kebutnuan pada menit ke-19 usai memanfaatkan umpan tendangan sudut Depay.

De Oranje sukses mempertahankan keunggulan 1-0 hingga peluit panjang ditiupkan. De Oranje berhasil membawa pulang tiga poin dan memuncaki Grup G kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Eropa.

Hasil dan klasemen kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Eropa, Sabtu (9/10/2021)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
4 Pemain Keturunan Indonesia...
4 Pemain Keturunan Indonesia Grade A Incaran Timnas Indonesia yang Dipanggil Timnas Belanda
Maradona dari Carpathia:...
Maradona dari Carpathia: Kisah Gheorghe Hagi, Legenda yang Kontroversial
Jejak Belanda di Timnas...
Jejak Belanda di Timnas Indonesia dan Liverpool: Sebuah Kebetulan atau Daya Tarik Tersembunyi?
Dari Belanda, Nigel...
Dari Belanda, Nigel De Jong Dukung Timnas Indonesia Lolos Piala Dunia 2026
PSSI Undang Timnas Belanda...
PSSI Undang Timnas Belanda Friendly Match vs Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Era...
Timnas Indonesia Era Patrick Kluivert Disenggol Media Inggris: Pakai Nama Hindia Belanda
Profil Maarten Stekelenburg,...
Profil Maarten Stekelenburg, Eks Kiper Timnas Belanda yang Dikabarkan Jadi Staf Patrick Kluivert
Daftar Pemain Timnas...
Daftar Pemain Timnas Indonesia Jebolan KNVB dan Debutnya Bersama Skuad Garuda
Timnas Indonesia Tim...
Timnas Indonesia Tim ASEAN Tersukses dalam Sejarah Kualifikasi Piala Dunia
Rekomendasi
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
Belanja Pemerintah Pusat...
Belanja Pemerintah Pusat Tembus Rp211,5 Triliun, Paling Boros Buat Gaji PNS dan Bansos
Berita Terkini
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
16 menit yang lalu
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
1 jam yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
2 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
3 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
4 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
5 jam yang lalu
Infografis
Hasil Drawing Fase Grup...
Hasil Drawing Fase Grup Kualifikasi Piala Asia U-23 Qatar 2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved