4 Pelatih Timnas Indonesia yang Nyaris Juara di Piala AFF, Nomor 1 Dua Kali Gagal di Final
loading...
A
A
A
Padahal, saat itu perjalanan Timnas Indonesia begitu meyakinkan karena tidak terkalahkan di fase grup. Ilham Jayakusuma dkk menorehkan 17 gol selama fase penyisihan.
1. Alfred Riedl (Final Piala AFF 2010 dan 2016)
Kiprah Timnas Indonesia di Piala AFF 2010 seperti antiklimaks. Diperkuat Christian Gonzalez dan Irfan Bachdim, skuad Garuda berhasil menembus partai final.
Sayang, skuad asuhan Alfred Riedl gagal mengangkat trofi setelah takluk di tangan musuh bebuyutan, Malaysia. Timnas Indonesia kalah agregat 2-4 setelah takluk 0-3 di leg pertama yang berlangsung di Stadion Nasional Bukit Jalil, Kuala Lumpur. Pada pertandingan itu Timnas Indonesia diganggu insiden laser.
Alfred Riedl kembali berhasil membawa Timnas Indonesia ke partai puncak di Piala AFF 2016. Sayang, skuad Garuda lagi-lagi harus gigit jari setelah dikalahkan Thailand dengan agregat 2-3. Reidl menjadi satu-satunya pelatih Indonesia yang gagal dua kali di final Piala AFF.
1. Alfred Riedl (Final Piala AFF 2010 dan 2016)
Kiprah Timnas Indonesia di Piala AFF 2010 seperti antiklimaks. Diperkuat Christian Gonzalez dan Irfan Bachdim, skuad Garuda berhasil menembus partai final.
Sayang, skuad asuhan Alfred Riedl gagal mengangkat trofi setelah takluk di tangan musuh bebuyutan, Malaysia. Timnas Indonesia kalah agregat 2-4 setelah takluk 0-3 di leg pertama yang berlangsung di Stadion Nasional Bukit Jalil, Kuala Lumpur. Pada pertandingan itu Timnas Indonesia diganggu insiden laser.
Alfred Riedl kembali berhasil membawa Timnas Indonesia ke partai puncak di Piala AFF 2016. Sayang, skuad Garuda lagi-lagi harus gigit jari setelah dikalahkan Thailand dengan agregat 2-3. Reidl menjadi satu-satunya pelatih Indonesia yang gagal dua kali di final Piala AFF.
(sto)