Liga Italia Lazio vs Venezia: Ciro Immobile Selamatkan Tuan Rumah

Selasa, 15 Maret 2022 - 05:30 WIB
loading...
Liga Italia Lazio vs...
Lazio harus bersusah payah untuk mengalahkan Venezia 1-0 pada lanjutan Liga Italia 2021/2022. Ciro Immobile menjadi pahlawan tuan rumah di Stadio Olimpico. Foto: Twitter
A A A
ROMA - Lazio harus bersusah payah untuk mengalahkan Venezia 1-0 pada lanjutan Liga Italia 2021/2022, Selasa (15/3/2022) dini hari. Ciro Immobile menjadi pahlawan tuan rumah di Stadio Olimpico.



Gol tunggal Immobile di menit ke-58 menjaga peluang Lazio untuk merebut tiket kompetisi di Benua Biru pada musim depan, minimal Liga Europa. Pasalnya, mereka naik ke posisi lima dengan 49 poin.

Berstatus tim tuan rumah, Lazio langsung menunjukkan kebuasannya. Mereka tampil mendominasi sejak awal babak, dan mengambil alih 71 persen penguasaan bola.

Serangan cepat selalu diberikan secara masif. Immobile yang menjadi ujung tombak pun terus dicari sebagai harapan terciptanya gol.

Kendati begitu, serangan yang dibangun tim besutan Maurizio Sarri tak begitu efektif. Rapatnya pertahanan Venezia mampu membuat mereka frustasi.

Peluang yang didapatkan pun bisa terhitung, lantaran hanya tiga yang dicatatkannya. Lebih buruknya lagi, ketiga percobaan itu hanya menjadi shots off target.

Di sisi lain, Venezia juga tampil tak begitu cemerlang. Dua peluang mereka juga tak mampu mengarah ke gawang. Sebab demikian, babak pertama berakhir tanpa adanya gol.

Lazio masih perkasa usai jeda turun minum. Penguasaan bola masih mereka kuasai demi mencari sebuah gol lebih dulu, agar bermain lebih lepas lagi.

Gol yang telah dicari sejak 45 menit pertama pun akhirnya datang lewat Ciro Immbile pada menit ke-50. Namun cukup disayangkan, namanya di papan skor harus dihapus oleh VAR.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Keren! Jay Idzes Masuk...
Keren! Jay Idzes Masuk Skuad Terbaik Serie A Pekan ke-28 Versi Media Statistik
3 Klub Eropa yang Berminat...
3 Klub Eropa yang Berminat Rekrut Jay Idzes
Kata-kata Pedas Eks...
Kata-kata Pedas Eks Bintang Al Nassr Sindir Cristiano Ronaldo
Hasil Pertandingan Liga...
Hasil Pertandingan Liga Spanyol: Real Madrid Keok, Atletico Madrid Perkasa di Puncak Klasemen!
Laga Fiorentina vs Hellas...
Laga Fiorentina vs Hellas Verona Mencekam, Moise Kean Kolaps di Lapangan
Profil Ramai Rumakiek,...
Profil Ramai Rumakiek, Cetak 6 Gol saat Persipura Hancurkan RANS Nusantara 8-0
Debut Manis Sandy Walsh...
Debut Manis Sandy Walsh Bersama Yokohama Marinos: Main Penuh dan Menang Tanpa Kebobolan!
Pelatih Venezia Puji...
Pelatih Venezia Puji Kepemimpinan Jay Idzes: Kapten yang Saya Inginkan!
Timnas Amputasi Indonesia...
Timnas Amputasi Indonesia Runner Up Kejuaraan Asia 2025
Rekomendasi
Seru dan Penuh Ketegangan,...
Seru dan Penuh Ketegangan, Streaming MasterChef Indonesia 2025 di VISION+
Prabowo: Pendidikan...
Prabowo: Pendidikan yang Bagus Perlu Uang, Bukan dengan Omon-omon
Awal Ramadan, Pos Indonesia...
Awal Ramadan, Pos Indonesia Salurkan Bansos PKH dan Program Sembako di Bogor
Berita Terkini
Jadwal dan Link Streaming...
Jadwal dan Link Streaming Formula 1 Louis Vuitton Australian Grand Prix 2025
25 menit yang lalu
Bos UFC Dana White Rambah...
Bos UFC Dana White Rambah Tinju, Ryan Garcia Beri Peringatan Keras!
1 jam yang lalu
Patrick Kluivert Efek,...
Patrick Kluivert Efek, Mees Hilgers: Kehadirannya Ciptakan Antusiasme!
2 jam yang lalu
Hasil Undian Piala Sudirman...
Hasil Undian Piala Sudirman 2025: Indonesia Hadapi Tantangan Berat di Grup D!
2 jam yang lalu
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
3 jam yang lalu
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
4 jam yang lalu
Infografis
DeepSeek AI China Diblokir...
DeepSeek AI China Diblokir di Amerika Serikat, Italia, Australia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved