Siapa Diizinkan Masuk Stadion Saat Liga Inggris Kembali Digelar?

Selasa, 16 Juni 2020 - 16:03 WIB
loading...
A A A
* Tidak ada ballboys atau ballgirls dan pemain harus menggunakan bola cadangan yang ditempatkan di sekitar lapangan jika bola pertandingan masuk ke tribun.

* Pemain harus menjaga jarak selama perayaan gol.

* Pemain tidak dapat meludah atau membersihkan hidungnya di lapangan permainan.

* Pemain harus menghindari konfrontasi massal dengan lawan dan tidak boleh mengerumuni ofisial.

* Pemain harus menggunakan botol air mereka sendiri dan menggunakan hand-sanitiser sebelum dan setelah setiap pertandingan.

* Staf medis akan mengenakan peralatan pelindung saat merawat pemain.

* Pemain pengganti dan pelatih di bangku cadangan tidak diharuskan memakai masker dan pemain tidak harus memakainya saat memasuki stadion atau ruang ganti.

* Tim dapat memiliki sembilan pemain di bangku cadangan, dari sebelumnya tujuh dan dapat membuat lima pergantian selama pertandingan, bukan tiga.

* Area teknis untuk pelatih akan dikonfigurasi ulang untuk memungkinkan jarak sosial yang lebih besar, juga pelindungan tim.

* Bendera pojok, tiang gawang, papan pergantian pemain dan bola pertandingan akan sepenuhnya didesinfeksi sebelum pertandingan.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1147 seconds (0.1#10.140)