Hasil Game 6 NBA Playoff 2022, Jumat (29/4/2022): Suns Bentrok Mavericks di Semifinal Wilayah Barat

Jum'at, 29 April 2022 - 14:01 WIB
loading...
A A A
Meski begitu, pertahanan yang apik ditampilkan oleh Sixers pada kuarter ketiga. Hal tersebut membuat mereka kembali menjauh dengan angka 99-78. Penampilan itu dipertahankan pada kuarter ketiga, dan memastikan kemenangan 132-97.

Kemenangan ini pun sekaligus mengakhiri perlawanan Raptors. Sixers melaju ke putaran kedua Playoff dengan skor 4-2. Selanjutnya, mereka akan menghadapi Miami Heat, yang telah menang 4-1.

Hasil Game 6 playoff NBA 2021/2022, Jumat (29/4/2022)

Toronto Raptors vs Philadelphia 76ers 97-132 (Sixers unggul 4-2 dalam seri best-of-seven)

New Orleans Pelicans vs Phoenix Suns 109-115 (Suns unggul 4-2 dalam seri best-of-seven)

Utah Jazz vs Dallas Mavericks 96-98 (Mavericks unggul 4-2 dalam seri best-of-seven)
(sha)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2294 seconds (0.1#10.24)