Fakta Laga Argentina vs Prancis: Messi, Mbappe, Alvarez, Giroud Berebut Sepatu Emas

Minggu, 18 Desember 2022 - 06:03 WIB
loading...
A A A
* Argentina akan memainkan final Piala Dunia keenam mereka melawan Prancis, setelah menjadi juara pada Piala Dunia 1978 dan 1986, dan menjadi runner-up pada 1930, 1990, dan 2014.

* Argentina hanya kalah sekali dari 42 pertandingan internasional terakhir mereka (menang 29 Seri 12). Mereka telah mencetak 12 gol di Qatar 2022 – total tertinggi mereka sejak 1986 ketika mereka mencetak 14 gol.

* Kapten Argentina Lionel Messi akan bermain di final Piala Dunia keduanya setelah timnya kalah dari Jerman pada 2014. Trofi Piala Dunia adalah satu-satunya gelar utama yang belum menjadi koleksinya.

* Prancis memainkan final Piala Dunia keempat mereka, setelah menang pada 1998 dan 2018, dan menjadi runner-up pada 2006.

* Prancis menjadi finalis back-to-back pertama sejak Brasil pada 2002, dan akan berusaha menjadi negara ketiga yang memenangkan dua Piala Dunia berturut-turut, bersama Italia (1934 dan 1938) dan Brasil (1958 dan 1962).

* Kylian Mbappe telah mencetak lima gol dalam enam pertandingan, melampaui jumlah golnya di edisi 2018. Pemain berusia 23 tahun itu telah mencetak sembilan gol Piala Dunia dalam 13 penampilan.

Pertemuan sebelumnya:

* Argentina dan Prancis telah bermain satu sama lain tiga kali di Piala Dunia, pertemuan terakhir di Rusia pada 2018 ketika Prancis menang 4-3 di babak 16 besar. Argentina memenangkan dua pertemuan pertama pada 1930 dan 1978.

(sha)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
2 Pemain Timnas Indonesia...
2 Pemain Timnas Indonesia yang Berduel dengan GOAT
Perbandingan Jumlah...
Perbandingan Jumlah Kontribusi Gol Kylian Mbappe dan Cristiano Ronaldo, Siapa Unggul?
10 Pesepak Bola dengan...
10 Pesepak Bola dengan Bayaran Per Jam Tertinggi di Tahun 2025
Mo Salah Belum Cukup...
Mo Salah Belum Cukup Lampaui Rekor Gol dan Assist Ronaldo dan Messi
10 Pemain Teratas dengan...
10 Pemain Teratas dengan Trofi Terbanyak Sepanjang Masa: Lionel Messi Kangkangi Cristiano Ronaldo
3 Rekor Baru Kylian...
3 Rekor Baru Kylian Mbappe di Liga Champions, Salah Satunya Susul Thierry Henry
5 Pemain dengan Gol...
5 Pemain dengan Gol Non Penalti Terbanyak di Abad 21
10 Kontrak Paling Menguntungkan...
10 Kontrak Paling Menguntungkan dalam Sejarah Sepak Bola: Erling Haaland Posisi Berapa?
10 Penyerang dengan...
10 Penyerang dengan Nilai Pasar Tertinggi di Dunia Tahun 2025
Rekomendasi
Kanye West Kecanduan...
Kanye West Kecanduan Gas Tertawa hingga Sulit Mengingat Nama Orang
Mahkamah Internasional...
Mahkamah Internasional Gelar Sidang Terbuka Kewajiban Israel di Wilayah Palestina yang Diduduki
Produsen MinyaKita Ilegal...
Produsen MinyaKita Ilegal di Banten Digerebek, Raup Untung Rp45 Juta Setiap Bulan
Berita Terkini
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Ana/Tiwi dan Putri KW Angkat Koper, Rehan/Gloria Lolos ke Perempat Final
17 menit yang lalu
Emil Audero Cs Didaftarkan...
Emil Audero Cs Didaftarkan Bela Timnas Indonesia Lawan Australia dan Bahrain!
1 jam yang lalu
Profil Samuel Silalahi...
Profil Samuel Silalahi Pemain Keturunan Indonesia Berdarah Batak yang Dipanggil Timnas Norwegia U-21
1 jam yang lalu
Drama UFC 313 Memanas:...
Drama UFC 313 Memanas: Conor McGregor Kirim Pesan Menohok untuk Mantan Pacar Alex Pereira
2 jam yang lalu
Jadwal dan Link Streaming...
Jadwal dan Link Streaming Formula 1 Louis Vuitton Australian Grand Prix 2025
3 jam yang lalu
Bos UFC Dana White Rambah...
Bos UFC Dana White Rambah Tinju, Ryan Garcia Beri Peringatan Keras!
4 jam yang lalu
Infografis
3 Fakta Presiden Rusia...
3 Fakta Presiden Rusia Vladimir Putin Cium Al Quran Berlapis Emas
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved