Dias Membaik, Tantan Tak Pikirkan Gelar Pribadi
A
A
A
BANDUNG - Persib Bandung memantapkan persiapan jelang babak 8 besar melawan Pusamania BorneoFC (PBFC).
Salah seorang pilar Maung BandungDias Angga Putra menilai PBFC merupakan tim elite diIndonesia. Musim2014, PBFC keluarsebagai juaraDivisiUtama. Memilikimanajemen dankeuanganyangbaik, beberapa pemain berkelas seperti Boaz Solossa, Hamka Hamzah, Ponaryo Astaman, M Roby, Zulfin Zamrun, dan Usep Munandar berhasil dikumpulkan. “Bisa dibilang lawan lebih berat dibandingkan di Grup A lalu. Jadi harus lebih siap lagi, lebih fokus supaya bisa lolos ke semifinal dan mudahmudahan menjadi juara,” kata Dias, yang sekarang berada dalam masa pemulihan.
Problem cedera memang tengah menghimpit Persib. Selain Dias, Supardi, Ilija Spasojevic, M Ridwan juga berada dalam kondisi kurang bugar. Dias terpaksa ditandu keluar karena mengalami sakit di bagian paha bawah sebelah kanan karena benturan saat laga melawan Martapura FC. Meski cedera, Dias mengatakan masih akan menjalani latihan bersama tim, Senin (14/9). Mengenai kondisi cederanya itu, Dias akan melakukan konsultasi dengan dokter tim Rafi Ghani.
“Saya sihinginnya ikut latihan, tapi mungkin harus berkonsultasi dulu dengan dokter tim. Mudah-mudahan tidak apa-apa,” ucap Dias. Sementara itu, penyerang Persib Tantan menyambut baik regulasi baru yang dikeluarkan Mahaka Sports and Entertainment untuk Turnamen Piala Presiden 2015 terkait kandidat atau nominasi pemain terbaik. Promotor turnamen tersebut mengeluarkan kebijakan jika pemain terbaik Piala Presiden 2015 hanya akan berlaku kepada pemain lokal asli Indonesia.
“Sangat bagus. Pastinya bukan hanya saya, tapi bisa memotivasi pemain lokal lainnya untuk meraih gelar tersebut (pemain terbaik),” ujar Tantan, kemarin. Di Persib cukup banyak pemain berkualitas, bahkan satu di antaranya berpeluang besar terpilih menjadi pemain terbaik. Jika dilihat dari tiga pertandingan selama fase Grup A, pemain Persib yang paling menonjol dan menyita perhatian tentu saja ditertuju kepada Zulham Malik Zamrun.
Pemain asal Ternate ini mampu menciptakan gol berturut-turut dari tiga pertandingan yang telah dilalui. Bahkan, pemilik nomor punggung 54 itu menduduki top skor sementara Turnamen Piala Presiden 2015 setelah berhasil mengemas lima gol. Namun, bukan berarti pemain Persib lainnya tidak berpeluang mendapatkan predikat pemain terbaik.
“Misi kami tetap membawa Persib juara. Namun, sebagai pemain depan, saya ingin mencetak gol dan bermain baik,” tandasnya.
Panji qadhafi/ muhammad ginanjar
Salah seorang pilar Maung BandungDias Angga Putra menilai PBFC merupakan tim elite diIndonesia. Musim2014, PBFC keluarsebagai juaraDivisiUtama. Memilikimanajemen dankeuanganyangbaik, beberapa pemain berkelas seperti Boaz Solossa, Hamka Hamzah, Ponaryo Astaman, M Roby, Zulfin Zamrun, dan Usep Munandar berhasil dikumpulkan. “Bisa dibilang lawan lebih berat dibandingkan di Grup A lalu. Jadi harus lebih siap lagi, lebih fokus supaya bisa lolos ke semifinal dan mudahmudahan menjadi juara,” kata Dias, yang sekarang berada dalam masa pemulihan.
Problem cedera memang tengah menghimpit Persib. Selain Dias, Supardi, Ilija Spasojevic, M Ridwan juga berada dalam kondisi kurang bugar. Dias terpaksa ditandu keluar karena mengalami sakit di bagian paha bawah sebelah kanan karena benturan saat laga melawan Martapura FC. Meski cedera, Dias mengatakan masih akan menjalani latihan bersama tim, Senin (14/9). Mengenai kondisi cederanya itu, Dias akan melakukan konsultasi dengan dokter tim Rafi Ghani.
“Saya sihinginnya ikut latihan, tapi mungkin harus berkonsultasi dulu dengan dokter tim. Mudah-mudahan tidak apa-apa,” ucap Dias. Sementara itu, penyerang Persib Tantan menyambut baik regulasi baru yang dikeluarkan Mahaka Sports and Entertainment untuk Turnamen Piala Presiden 2015 terkait kandidat atau nominasi pemain terbaik. Promotor turnamen tersebut mengeluarkan kebijakan jika pemain terbaik Piala Presiden 2015 hanya akan berlaku kepada pemain lokal asli Indonesia.
“Sangat bagus. Pastinya bukan hanya saya, tapi bisa memotivasi pemain lokal lainnya untuk meraih gelar tersebut (pemain terbaik),” ujar Tantan, kemarin. Di Persib cukup banyak pemain berkualitas, bahkan satu di antaranya berpeluang besar terpilih menjadi pemain terbaik. Jika dilihat dari tiga pertandingan selama fase Grup A, pemain Persib yang paling menonjol dan menyita perhatian tentu saja ditertuju kepada Zulham Malik Zamrun.
Pemain asal Ternate ini mampu menciptakan gol berturut-turut dari tiga pertandingan yang telah dilalui. Bahkan, pemilik nomor punggung 54 itu menduduki top skor sementara Turnamen Piala Presiden 2015 setelah berhasil mengemas lima gol. Namun, bukan berarti pemain Persib lainnya tidak berpeluang mendapatkan predikat pemain terbaik.
“Misi kami tetap membawa Persib juara. Namun, sebagai pemain depan, saya ingin mencetak gol dan bermain baik,” tandasnya.
Panji qadhafi/ muhammad ginanjar
(ars)