Indonesia Juara Piala Dunia Football Manager 2024 usai Bekuk Jerman di Final

Senin, 02 September 2024 - 13:51 WIB
loading...
Indonesia Juara Piala...
Indonesia Juara Piala Dunia Football Manager 2024 usai Bekuk Jerman di Final. Foto: PSSI
A A A
Indonesia juara Piala Dunia Football Manager 2024 usai mengalahkan Jerman. Indonesia yang diwakili Ichsan Taufiq ((manajer) dan Budi Muhamad Manar Hidayat (asisten manajer) keluar sebagai juara membeberkan kunci keberhasilan.

Indonesia kalahkan Jerman yang diperkuat Sven Goly (manajer) dan T Wheeneett (asisten manajer) dengan skor agregat 8-2. Di laga pertama, Ichsan dan Budi menang 3-0 dan laga kedua dengan skor 5-2.

Mereka menerapkan pola permainan 4-2-3-1. Koen Casteels sebagai kiper, Alex Grimaldo, Presnel Kimpembe, Niklas Sule, dan Jonathan Clauss, sebagai empat bek di depannya. Ichsan dan Manar memainkan lima gelandang yakni Nicolas Seiwald, Andre-Franck Zambo Anguissa, Lorenzo Insigne, Xavi Simons, serta Matteo Politano, dan Niclas Fullkrug sebagai striker.

Seusai laga, Ichsan dan Budi sejatinya cukup yakin bahwa Indonesia bisa menjuarai ajang ini. Budi menyebut kunci kemenangan Indonesia di final adalah bermain menyerang dan cara menangani taktik lawan.

"Kita bermain attacking, yang paling penting adalah opposite instruction. Jadi setiap players yang membahayakan kita jaga dan tackling," kata Budi, melansir dari situs PSSI, Senin (2/9/2024).

Perjuangan Ichsan dan Budi untuk membawa Indonesia meraih juara tidaklah mudah. Di babak semifinal, mereka bahkan harus bersua Inggris. Untungnya, mereka bisa mengunci kemenangan dengan skor agregat 5-3.

Sebelum bisa sampai mencapai itu, perjuangan Ichsan dan Budi dimulai dari fase grup. Di mana, Indonesia tergabung dalam Grup C dan ditugaskan mengarsiteki Sporting Lisbon bersama empat lawan lainnya, yakni Polandia, Prancis, Inggris, dan India.

Ichsan dan Budi melangkah ke semifinal setelah tampil sebagai juara grup dengan nilai 364. Poin tersebut diraih setelah tiga musim menangani Sporting Lisbon dengan rincian 150 poin dari hasil di liga, 113 untuk turnamen, 65 untuk trofi, dan 36 poin dari penilaian manajemen. Indonesia ungguli Polandia (343 poin), Prancis (331), Inggris (295), dan India (265).
(sto)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
MPL Indonesia Dapat...
MPL Indonesia Dapat Dukungan untuk Terus Berkembang di Industri Esports Indonesia
Profil Rizky Faidan,...
Profil Rizky Faidan, Dulu Kompetisi di Garasi Rumah Kini Juara Piala Dunia eFootball Harumkan Indonesia
Windah Basudara Cup,...
Windah Basudara Cup, Langkah Besar Cetak Atlet Esports Profesional di Indonesia
Bakal Munculkan Juara...
Bakal Munculkan Juara Baru, 6 Tim Bertarung di Playoff Liga 1 Esports Nasional 2024
BOOM Esports Juarai...
BOOM Esports Juarai PMSL SEA 2024 Usai Ungguli Dua Tim Indonesia Lainnya
Bersama Asosiasi Esports...
Bersama Asosiasi Esports Jateng, Alam Ganjar Upayakan Percepatan Ekosistem Olahraga Elektronik
Bersama Anak Muda Yogyakarta,...
Bersama Anak Muda Yogyakarta, Alam Ganjar Berbagi Pengalaman Geluti Tim Esports
Generasi Top Series,...
Generasi Top Series, Ajang Atlet Esports Menuju Pro Player Free Fire
Turnamen Bold Battle...
Turnamen Bold Battle of Legends Lahirkan Lima Talenta Muda Esports Indonesia
Rekomendasi
Warga Antusias Ikut...
Warga Antusias Ikut Donor Darah Bareng PMI Jakarta Pusat yang Didukung MNC Peduli
Danone dan PBNU Kolaborasi...
Danone dan PBNU Kolaborasi Dorong Pertumbuhan Ekonomi yang Inklusif
Sekeluarga yang Meninggal...
Sekeluarga yang Meninggal Kecelakaan Maut Bus Jemaah Umrah Dimakamkan di Arab Saudi
Berita Terkini
3 Kehebatan George Foreman,...
3 Kehebatan George Foreman, Sang Juara Dunia Tinju Kelas Berat Tertua
4 jam yang lalu
Timnas Indonesia Latihan...
Timnas Indonesia Latihan Jelang Lawan Bahrain: Mees Hilgers, Sandy Walsh, dan Ole Romeny Absen!
4 jam yang lalu
Mampukah Timnas Indonesia...
Mampukah Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026? Ini Skenarionya
5 jam yang lalu
Miliano Jonathans Pemain...
Miliano Jonathans Pemain Keturunan Berdarah Depok Terbang ke Indonesia, Proses Naturalisasi?
7 jam yang lalu
Awas, Patrick Kluivert...
Awas, Patrick Kluivert Pernah Dibantai Bahrain 0-4 saat Melatih Curacao!
7 jam yang lalu
Prediksi Line Up Timnas...
Prediksi Line Up Timnas Indonesia vs Bahrain: Darah Petarung Skuad Garuda!
8 jam yang lalu
Infografis
Drawing Piala AFF 2024,...
Drawing Piala AFF 2024, Timnas Indonesia Satu Grup dengan Vietnam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved