Maldini jagokan Ronaldo raih Ballon d'Or

Rabu, 27 Juni 2012 - 04:28 WIB
Maldini jagokan Ronaldo...
Maldini jagokan Ronaldo raih Ballon d'Or
A A A
Sindonews.com - Bek legendaris Italia Paolo Maldini mengungkapkan, Andrea Pirlo merupakan pemain unik dan jenius di pentas sepak bola dunia saat ini. Namun, ia meyakini bintang Portugal Cristiano Ronaldo pantas terpilih sebagai pemain terbaik dunia FIFA Ballon d'Or tahun 2011-2012 jika bisa membawa Portugal melaju ke partai final Piala Eropa 2012.

Performa Pirlo mengundang decak kagum di turnamen Eropa kali ini. Bagaimana tidak visi permainan yang menawan berhasil menghantarkan Gli Azzurri melaju ke babak semifinal setelah menyingkirkan Inggris di babak prempat final melalui drama adu penalti.

Kendati begitu, mantan bek AC Milan itu menilai belum cukup menjadikan Pirlo sebagai yang terbaik meskipun musim ini ia tampil memukau bersama Juventus dan Italia.

“Andrea adalah pemain unik. Untuk banyak alasan, dia tak tertandingi di seluruh dunia. Musim ini tampil memuaskan bersama Juventus, tapi saya tidak berpikir ia akan meraih Ballon d'Or,”ujar Maldini dikutip Skysport, Rabu (27/6/2012).

Tambahnya, keyakinan Maldini terhadap Ronaldo merujuk pada prestasi mencetak gol yang luar biasa bersama Real Madrid di La Liga dan Eropa musim ini.

“Messi dan Ronaldo memiliki musim lebih baik, dan Ronaldo pasti akan menang jika dia bisa membawa Portugal ke final,”pungkasnya.
(aww)
Berita Terkait
Dualisme PSSI Tahun...
Dualisme PSSI Tahun 2012 Penyebab Timnas Indonesia Gagal Total di Piala AFF 2012
Kampung di Purbalingga...
Kampung di Purbalingga Dihias Pernak-pernik Piala Eropa
Grup Neraka Bukan Apa-apa,...
Grup Neraka Bukan Apa-apa, Prancis dan Portugal Siapkan Skuad Terbaik
Perkenalkan! Skillzy,...
Perkenalkan! Skillzy, Maskot Piala Eropa 2020
Coret Kean, Italia Pede...
Coret Kean, Italia Pede Bawa Empat Attacante
David Alaba Raih Star...
David Alaba Raih Star of The Match Austria vs Makedonia Utara
Berita Terkini
Meski Moncongbulo FC...
Meski Moncongbulo FC Mundur, FFI: Futsal Nation Cup 2025 Tetap Sesuai Jadwal
9 jam yang lalu
4 Pemain Timnas Indonesia...
4 Pemain Timnas Indonesia yang Cedera saat Membela Klubnya
11 jam yang lalu
Mengapa Duel Islam Makhachev...
Mengapa Duel Islam Makhachev vs Belal Muhammad Tidak Akan Pernah Terjadi?
12 jam yang lalu
Venezia Lolos dari Jeratan...
Venezia Lolos dari Jeratan Degradasi Liga Italia? Jay Idzes: Kami Harus Percaya!
13 jam yang lalu
Rapat Anggota Tahunan...
Rapat Anggota Tahunan NOC Indonesia 2025, Raja Sapta Oktohari: Momen Perkuat Komitmen
13 jam yang lalu
Mitos Atau Fakta, Final...
Mitos Atau Fakta, Final Liga Champions di Kota Muenchen Lahirkan Juara Baru?
14 jam yang lalu
Infografis
Cristiano Ronaldo Ingin...
Cristiano Ronaldo Ingin Kalahkan Subscribers MrBeast
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved