Hasil Lengkap NBA: San Antonio Spurs Tuntaskan Dendam

Minggu, 26 Maret 2017 - 11:38 WIB
Hasil Lengkap NBA: San...
Hasil Lengkap NBA: San Antonio Spurs Tuntaskan Dendam
A A A
SAN ANTONIO - San Antonio Spurs menuntaskan dendamnya dengan sempurna selama berhadapan dengan New York Knicks di AT&T Center, Minggu (26/3/2017) pagi WIB. Pada pertandingan itu, Spurs menang 106-98.

Rekor pertemuan Spurs versus Knicks menjadi imbang 1-1. Sebelumnya atau Februari lalu, tim besutan Gregg Popovich tumbang dengan skor 90-94.

Ini merupakan kemenangan ke-11 dari 14 pertandingan di bulan ini. Kawhi Leonard tampil sebagai pendulang angka terbanyak dengan membukukan 29 poin, lima rebound, dan lima assist.

Sementara forward Spurs, LaMarcus Aldridge menyumbangkan 19 poin dan 10 rebound. Secara keseluruhan di musim reguler NBA 2016/2017, Spurs telah mencatatkan rekor 56 menang dan 16 kali kalah. Catatan itu membuat mereka terus mengekor posisi Golden State Warriors di Wilayah Barat.

Hasil lengkap NBA:


Utah vs LA 95-108
Washington vs Cleveland 127-115
Toronto vs Dallas 94-86
New York vs San Antonio 98-106
Minnesota vs Portland 100-112
(sha)
Berita Terkait
Keseruan NBA Cares di...
Keseruan NBA Cares di Jakarta, Grant Williams dan Marques Bolden Latih Siswa SDN Rawa Barat 05
Tekuk Clippers, Phoenix...
Tekuk Clippers, Phoenix Suns Juara Wilayah Barat
Giannis Antetokounmpo...
Giannis Antetokounmpo Bawa Bucks Menang di Markas Pacers
Menang dari Thunder,...
Menang dari Thunder, Curry Jaga Rekor Tak Terkalahkan Warriors
Damian Lillard Bawa...
Damian Lillard Bawa Blazers Taklukkan Lakers
Charlotte Hornets Rusak...
Charlotte Hornets Rusak Debut Kandang Brooklyn Nets di NBA 2021/22
Berita Terkini
Eubank Jr Kecam Tim...
Eubank Jr Kecam Tim Benn usai Didenda Rp7,6 M karena Kelebihan Berat 0,05 Pon
3 jam yang lalu
Kisah Masa Kecil Belal...
Kisah Masa Kecil Belal Muhammad, Dulu Diremehkan Punya Etnis Arab Kini Jadi Juara UFC
4 jam yang lalu
Keseruan Cristiano Ronaldo...
Keseruan Cristiano Ronaldo vs Sandy Walsh di Liga Champions Asia Elite
4 jam yang lalu
Jadwal Timnas Indonesia...
Jadwal Timnas Indonesia Mei-Desember 2025: Garuda Terbang Tinggi ke Pentas Dunia!
5 jam yang lalu
Sepak Terjang Timnas...
Sepak Terjang Timnas Indonesia di Piala Dunia: dari 1938 hingga 2023
6 jam yang lalu
Chris Eubank Jr Tabrak...
Chris Eubank Jr Tabrak Klausul Rehidrasi, Kena Denda Rp16,9 Miliar? Carl Frampton: Itu Menyakitinya!
7 jam yang lalu
Infografis
Balas Dendam, Rusia...
Balas Dendam, Rusia Serang Ukraina dengan 43 Rudal
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved