Susunan Pemain FC Barcelona versus Deportivo Alaves

Minggu, 19 Agustus 2018 - 02:58 WIB
Susunan Pemain FC Barcelona...
Susunan Pemain FC Barcelona versus Deportivo Alaves
A A A
BARCELONA - FC Barcelona akan mengawali upayanya mempertahankan gelar La Liga Spanyol dengan menghadapi Deportivo Alaves di Stadion Camp Nou, Barcelona, Minggu (19/8) dini hari WIB.

Barisan depan El Barca pada laga kali ini akan diisi oleh trio Lionel Messi, Luis Suarez dan Ousmane Dembele. Sedangkan Sergi Roberto, Sergio Busquets dan Ivan Rakitic berada di lini tengah.

El Blaugrana memiliki statistik yang apik setiap kali bertemu dengan Alaves. Selain itu, Messi memiliki catatan yang positif setiap kali bertemu Alaves. Pemain asal Argentina ini selalu mencetak gol dalam empat pertemuan terakhirnya dengan Alaves.

Dan berikut susunan pemain FC Barcelona vs Deportivo Alaves:

FC Barcelona (4-3-3)
Marc-Andre ter Stegen; Nelson Semedo, Gerard Pique, Samuel Umtiti, Jordi Alba, Sergi Roberto, Sergio Busquets, Ivan Rakitic, Lionel Messi, Luis Suarez, Ousmane Dembele.
Cadangan: Jasper Cillessen, Philippe Coutinho, Arthur, Rafinha, Malcom, Clement Lenglet, Arturo Vidal.
Pelatih: Ernesto Valverde.

Deportivo Alaves (4-1-4-1)
Fernando Pacheco; Ruben Duarte, Guillermo Maripan, Victor Laguardia, Martin Aguirregabiria, Daniel Torres, Ibai Gomez, Manu Garcia, Wakaso Mubarak, Jony, Ruben Sobrino.
Cadangan: Antonio Sivera, Burgui, Ximo Navarro, Adrian Marin, Borja Baston, Patrick Twumasi, Antonio Perera.
Pelatih: Abelardo Fernandez.
(nug)
Berita Terkait
Tahan Barcelona 0-0,...
Tahan Barcelona 0-0, Atletico di Ambang Juara La Liga
Juarai La Liga ke-27,...
Juarai La Liga ke-27, Barcelona Gelar Parade Bersama Ribuan Suporter
Bungkam Granada, Atletico...
Bungkam Granada, Atletico Jauhi Madrid dan Barcelona
Permalukan Barcelona,...
Permalukan Barcelona, Atletico Madrid Akhiri Dahaga Kemenangan
Pemain Andalan Ronald...
Pemain Andalan Ronald Koeman Jadi Pahlawan Kemenangan Barcelona Asuhan Xavi Hernandez
Susunan Pemain Barcelona...
Susunan Pemain Barcelona vs Levante: Saatnya Coutinho
Berita Terkini
Berapa Ukuran Standar...
Berapa Ukuran Standar Lapangan Minifootball?
1 jam yang lalu
Oleksandr Usyk vs Daniel...
Oleksandr Usyk vs Daniel Dubois Jilid 2 Pertarungan Juara Tak Terbantahkan
4 jam yang lalu
El Clasico Jilid 3,...
El Clasico Jilid 3, Barcelona Favorit Juara Copa del Rey 2025
5 jam yang lalu
Della Maddalena Haus...
Della Maddalena Haus Gelar: Tantang Belal Muhammad di UFC 315 dan Bidik Islam Makhachev!
10 jam yang lalu
Juara WBO Brian Norman...
Juara WBO Brian Norman Jr dan Tantangan Jin yang Menakutkan dari Jepang
10 jam yang lalu
Kapan Jadwal Drawing...
Kapan Jadwal Drawing Piala AFF U-23 2025: Catat Tanggalnya!
11 jam yang lalu
Infografis
Pemain Termahal di Asia...
Pemain Termahal di Asia Tenggara 2025, Indonesia Mendominasi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved