Perolehan Medali SEA Games 2019, Minggu (8/12) Pukul 22.00 WIB

Minggu, 08 Desember 2019 - 22:08 WIB
Perolehan Medali SEA...
Perolehan Medali SEA Games 2019, Minggu (8/12) Pukul 22.00 WIB
A A A
MANILA - Kontingen Indonesia berhasil mengumpulkan 15 medali emas, 12 perak, dan 22 perunggu pada hari kedelapan SEA Games 2019. Hingga Minggu (8/12) pukul 21.00 WIB, tim Merah Putih sudah mengumpulkan total 203 medali yang terdiri dari 65 emas, 61 perak, dan 79 perunggu.

Raihan ini membuat posisi Indonesia tak bergerak di urutan kedua klasemen perolehan medali sementara SEA Games 2019. Jika posisi ini tak berubah hingga pesta olahraga Asia Tenggara ke-30 usai pada 11 Desember mendatang, maka para atlet terbaik Tanah Air mampu merealisasikan target yang diusung Presiden Joko Widodo.

Jokowi sebelumnya mengutarakan kepada para atlet muda terbaik Tanah Air untuk menorehkan prestasi di SEA Games 2019. Namun 841 atlet yang tampil di Filipina sukses merealisasikan target dengan berada di peringkat kedua. Selain itu, mereka juga mampu mendulang 65 medali emas di event dua tahunan ini.

Berikut Perolehan Medali SEA Games 2019
No

Negara

Emas

Perak

Perunggu

Total

1.

Filipina

111

86

87

284

2.

Indonesia

65

61

79

205

3.

Vietnam

65

59

78

202

4.

Thailand

59

75

80

214

5.

Singapura

43

34

49

126

6.

Malaysia

39

42

54

135

7.

Myanmar

3

16

39

58

8

Kamboja

3

6

21

30

9.

Brunei Darussalam

1

5

6

12

10.

Laos

0

5

19

24

11.

Timor Leste

0

0

1

1

(mir)
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
berita/ rendering in 0.0703 seconds (0.1#10.140)