Supercopa Spanyol batal digelar di China
A
A
A
Sindonews.com - Federasi Sepak Bola Spanyol (RFEF) telah memutuskan untuk tetap memainkan pertandingan Supercopa Spanyol dan membatalkan rencana untuk menggelar laga tersebut di China.
Awalnya RFEF sudah mencapai kesepakatan dengan sebuah promotor asal Cina untuk menggelar pertandingan itu lima kali dalam tujuh tahun ke depan guna membangun pasar Asia.
Keinginan RFEF untuk mempertandingkan Supercopa di China karena ingin menjaring lebih banyak penonton dan bersaing dengan Liga Inggris yang sudah menjadi market leader di kawasan Asia.
Dilansir Football Espana, RFEF pun telah mengambil keputusan dalam meeting hari Selasa (19/2) lalu, bahwa agenda tersebut tak akan direalisasikan.
Sebelumnya, keputusan untuk memainkan laga Supercopa ditentang oleh dua klub yakni Barcelona dan Real Madrid yang sering bertemu di ajang ini.
Awalnya RFEF sudah mencapai kesepakatan dengan sebuah promotor asal Cina untuk menggelar pertandingan itu lima kali dalam tujuh tahun ke depan guna membangun pasar Asia.
Keinginan RFEF untuk mempertandingkan Supercopa di China karena ingin menjaring lebih banyak penonton dan bersaing dengan Liga Inggris yang sudah menjadi market leader di kawasan Asia.
Dilansir Football Espana, RFEF pun telah mengambil keputusan dalam meeting hari Selasa (19/2) lalu, bahwa agenda tersebut tak akan direalisasikan.
Sebelumnya, keputusan untuk memainkan laga Supercopa ditentang oleh dua klub yakni Barcelona dan Real Madrid yang sering bertemu di ajang ini.
(dka)