Bayern berikan sinyal datangkan Lewandowski

Sabtu, 02 Maret 2013 - 15:47 WIB
Bayern berikan sinyal...
Bayern berikan sinyal datangkan Lewandowski
A A A
Sindonews.com – Rumor mengenai adanya ketertarikan Bayern Muenchen terhadap Robert Lewandowski ternyata bukan isapan jempol. Presiden Bayern Karl Heinz Rummenigge memberikan sinyal kebenaran akan adanya ketertarikan dari klubnya terhadap striker Borussia Dortmund itu.

Meski secara tidak terang-terangan, Rummenigge mengatakan Bayern siap mengajukan penawaran kepada satu pemain top.

”Yang saya tahu mendatangkan satu pemain besar akan memberikan kesuksesan besar dibanding melakukan tiga kesepakatan kecil,” ujar Rummenigge seperti dilansir sportvibe, Sabtu (2/3/2013).

“Lihat Manuel Neuer, Franck Ribery, Arjen Robben dan Javi Martinez. Semuanya direkrut dengan harga mahal dan semuanya memberikan kontribusi besar bagi kami hanya dalam satu langkah.”

Keinginan Bayern mendatangkan Lewandowski dipastikan tidak akan sulit lantaran dia sudah memutuskan untuk tidak memperpanjang kontraknya bersama Dortmund.

Salah satu pesaing Bayern untuk mendatangkan Lewandowski datang dari Manchester United. Klub asal Inggris itu memang sudah lama berminat untuk mendatangkan Lewandowksi ke Old Trafford.
(irc)
Berita Terkait
Dibantai Gladbach, Bayern...
Dibantai Gladbach, Bayern Munich Tersingkir di Piala DFB-Pokal
Manuel Neuer Diyakini...
Manuel Neuer Diyakini Perpanjang Kontraknya di Bayern
Neuer Lebih Pantas Dapat...
Neuer Lebih Pantas Dapat Ballon d'Or ketimbang Lewandowski? Ini Penilaian Loew
Sane Pakai Nomor Punggung...
Sane Pakai Nomor Punggung 10, Coutinho Terusir di Bayern Munich?
Laga Barcelona Kontra...
Laga Barcelona Kontra Bayern Muenchen Ibarat Final Kepagian
Bayern Munich Resmi...
Bayern Munich Resmi Datangkan Leroy Sane dari Manchester City
Berita Terkini
76 Indonesian Downhill...
76 Indonesian Downhill 2025: Ternadi Bike Park Jadi Arena Pertempuran Para Downhiller Elite Indonesia
1 jam yang lalu
Cosmo JNE Tumbangkan...
Cosmo JNE Tumbangkan Unggul FC Lewat Adu Penalti di Laga Pembuka Futsal Nation Cup 2025
1 jam yang lalu
Potret Timnas Indonesia...
Potret Timnas Indonesia U-20 Berhadapan dengan Diego Maradona
2 jam yang lalu
Khamzat Chimaev Amuk...
Khamzat Chimaev Amuk Dricus du Plessis, Caio Borralho Jadi Penyelamat?
3 jam yang lalu
Mengungkap Misteri Kilauan...
Mengungkap Misteri Kilauan Trofi Liga Inggris: Lebih dari Sekadar Perak dan Gengsi!
3 jam yang lalu
Mengintip Serunya Momen...
Mengintip Serunya Momen Atlet Biliar Nomor 1 Dunia Fedor Gorst di Bekasi
4 jam yang lalu
Infografis
10 Musisi Dunia yang...
10 Musisi Dunia yang Berikan Dukungan untuk Palestina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved