Buat blunder, Sorrentino minta maaf
A
A
A
Sindonews.com - Kiper Palermo, Stefano Sorrentino meminta maaf atas belunder yang dilakukannya saat melawan Bologna, dalam laga lanjutan Liga Italia, Minggu (14/4).
Penjaga gawang berusia 34 tahun itu melakukan kesalahan fatal. Saat dirinya ingin mengambil bola back-pass, namun akhirnya ia sadar dengan kekeliruannya. Namun, bola tendangan Manolo Gabbiani tidak bisa diantisipasi karena sudah menujy gawang yang kosong.
"Saya membuat kesalahan besar hari ini!!!" tulis Sorrentino dalam akun twitternya.
"Jika kemenangan tidak datang, itu murni kesalah saya. Saya minta maaf kepada semua orang!!! Kami menuju enam partai final. Tak akan pernah menyerah!!"
Hasil imbang 1-1 meninggalkan I Rosanero bersama dengan Genoa mengepak poin identik, 28, di zona degradasi, sementara Siena merangkak keluar dengan kemenangan 3-2 dari Pescara.
Penjaga gawang berusia 34 tahun itu melakukan kesalahan fatal. Saat dirinya ingin mengambil bola back-pass, namun akhirnya ia sadar dengan kekeliruannya. Namun, bola tendangan Manolo Gabbiani tidak bisa diantisipasi karena sudah menujy gawang yang kosong.
"Saya membuat kesalahan besar hari ini!!!" tulis Sorrentino dalam akun twitternya.
"Jika kemenangan tidak datang, itu murni kesalah saya. Saya minta maaf kepada semua orang!!! Kami menuju enam partai final. Tak akan pernah menyerah!!"
Hasil imbang 1-1 meninggalkan I Rosanero bersama dengan Genoa mengepak poin identik, 28, di zona degradasi, sementara Siena merangkak keluar dengan kemenangan 3-2 dari Pescara.
(dka)