Armstrong sudah mulai move on

Senin, 22 April 2013 - 22:19 WIB
Armstrong sudah mulai...
Armstrong sudah mulai move on
A A A
Sindonews.com - Mantan atlet balap sepeda Amerika Serikat, Lance Armstrong punya kesibukan baru untuk mengisi hari-harinya. Demi melupakan masa kelamnya, Armstrong kini belajar menabuh drum.

Kepiawaian Armstrong dalam menabuh drum pun sudah ditunjukkan di ajang Austin Reggae Festival, belum lama ini. Pria berusia 41 tahun itu terlihat jago dalam menabuh drum untuk menciptakan irama yang sedap di dengar.

Dalam festival ini, pria asal Texas itu bersama bannya memainkan empat lagu. Salah satunya berjudul 'Pass the Dutchie' lagu cover Musical Youth pada tahun 1982.

Armstrong tampaknya sudah mulai "move on" dari masalah doping yang menimpanya. Seperti diketahui, dalam beberapa bulan belakangan dirinya terus mendapatkan kritikan akibat pengakuannya menggunakan doping saat masih aktif membalap.

Ingin lihat videonya klik di sini.
(wir)
Berita Terkait
5 Jenis Doping Petinju...
5 Jenis Doping Petinju Top Dunia yang Guncang Ring Tinju
Paul Pogba Positif Doping,...
Paul Pogba Positif Doping, Terancam Hukuman 4 Tahun
3 Efek Negatif Doping...
3 Efek Negatif Doping Bagi Petinju: Dari Aspek Kesehatan hingga Konsekuensi Sosial
Di Tengah Ancaman Sanksi...
Di Tengah Ancaman Sanksi WADA, Tiga Turnamen di Bali Jalan Terus
Presiden Jokowi Tinjau...
Presiden Jokowi Tinjau Pembangunan Top Submerge Lance (TSL) Ausmelt Furnace
5 Fakta Brian Armstrong,...
5 Fakta Brian Armstrong, CEO Coinbase yang Ramai Dirumorkan Pernah Menikah dengan Raline Shah
Berita Terkini
Timnas Indonesia U-17...
Timnas Indonesia U-17 Lolos Piala Dunia U-17 Kado Ulang Tahun ke-95 PSSI
14 menit yang lalu
Stadion Delta Sidoarjo...
Stadion Delta Sidoarjo Ditunjuk Jadi Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
1 jam yang lalu
Biodata dan Agama Sergey...
Biodata dan Agama Sergey Kovakev, si Tangan Besi Juara Dunia yang Kontroversial
3 jam yang lalu
Daftar Prestasi dan...
Daftar Prestasi dan Gelar Sergey Kovalev Selama 16 Tahun Berkarier di Olahraga Tinju
4 jam yang lalu
Nova Arianto: Timnas...
Nova Arianto: Timnas Indonesia U-17 Belum Cukup Tangguh untuk Piala Dunia U-17
5 jam yang lalu
Menang KO, Happy Ending...
Menang KO, Happy Ending Eks 3 Kali Juara Dunia Sergey Kovalev setelah 16 Tahun Berkarier
7 jam yang lalu
Infografis
Google Mulai Kiamat?...
Google Mulai Kiamat? 10 Mesin Pencari Ini Siap Gantikan Tahta!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved