Tim silat Indonesia jajal lapangan SEA Games Myanmar

Rabu, 05 Juni 2013 - 00:23 WIB
Tim silat Indonesia...
Tim silat Indonesia jajal lapangan SEA Games Myanmar
A A A
Sindonews.com - Tim silat Indonesia punya kesempatan untuk menjajal lapangan SEA Games Myanmar 2013 lebih cepat. Dari tanggal 22 hingga 28 Juni mendatang, tim Indonesia akan tampil di Invitnas Internasional di Myanmar.

Indonesia sendiri mengirimkan 17 atlet di ajang ini. Sementara untuk atlet lain yang ikut Pelatnas SEA Games dipersiapkan untuk ikut ajang internasional lainnya.

"Saat ini jumlah pesilat yang ditempa dalam Pelatnas SEA Games XXVII masih 150 persen yaitu 30 atlet. Pada akhir Juni mendatang diciutkan menjadi 100 persen alias 19 atlet,"ujar Ketua Bidang Pembinaan Prestasi PB IPSI, Tamsil Rimsal seperti dilansir situs resmi Satlak Prima.

Tamsil menghimbau, agar para atlet silat nasional yang ditempa dalam Pelatnas SEA Games XXVII tidak pernah puas untuk meraih juara setiap diturunkan di event internasional. Seperti halnya di Belgia Open, tim silat mampu meraih juara umum.

Pada SEA Games XXVII, cabang silat memperebutkan 15 medali emas, baik di nomor tanding maupun TGR. Dari jumlah itu, tim silat ditargetkan meraih 60 persen agar bisa mempertahankan status juara umum.
(wir)
Berita Terkait
Kenang Tragedi 98, Ganjar...
Kenang Tragedi 98, Ganjar Pranowo: Cita-Cita Reformasi Hingga saat Ini Belum Tuntas
Horee! 7 Atlet Jambi...
Horee! 7 Atlet Jambi Peraih Medali SEA Games Dapat Tali Asih dan Pekerjaan
Klasemen Medali SEA...
Klasemen Medali SEA Games 2023, Senin (8/5/2023) Pukul 22.00 WIB: Indonesia Koleksi 21 Emas!
Timnas Indonesia U-22...
Timnas Indonesia U-22 vs Filipina: Cari Komposisi Terbaik
Jadwal Opening Ceremony...
Jadwal Opening Ceremony SEA Games 2023 Kamboja: Kontingen Indonesia Siap Ukir Prestasi!
Shin Tae-yong Sanjung...
Shin Tae-yong Sanjung Indra Sjafri usai Loloskan Timnas Indonesia U-22 ke Final
Berita Terkini
Chris Eubank Jr Tabrak...
Chris Eubank Jr Tabrak Klausul Rehidrasi, Kena Denda Rp16,9 Miliar? Carl Frampton: Itu Menyakitinya!
8 menit yang lalu
Eks Timnas Indonesia...
Eks Timnas Indonesia Apresiasi PB POBSI Usai Datangkan Fedor Gorst: Semoga Lahir Atlet Kelas Dunia
36 menit yang lalu
Berapa Ukuran Standar...
Berapa Ukuran Standar Lapangan Minifootball?
2 jam yang lalu
Oleksandr Usyk vs Daniel...
Oleksandr Usyk vs Daniel Dubois Jilid 2 Pertarungan Juara Tak Terbantahkan
5 jam yang lalu
El Clasico Jilid 3,...
El Clasico Jilid 3, Barcelona Favorit Juara Copa del Rey 2025
6 jam yang lalu
Della Maddalena Haus...
Della Maddalena Haus Gelar: Tantang Belal Muhammad di UFC 315 dan Bidik Islam Makhachev!
10 jam yang lalu
Infografis
Sedang Menanti Jet Tempur...
Sedang Menanti Jet Tempur Rafale, Indonesia Digoda F-15EX
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved