Operasi lutut, Coates absen panjang
A
A
A
Sindonews.com – Liverpool mendapat kabar buruk setelah pemainnya Sebastian Coates mengalami cedera ligamen anterior ketika membela Timnas Uruguay. Kemungkinan Liverpool tidak akan bisa memainkan Coates dalam jangka panjang.
Dia dijawalkan akan menjalani operasi di San Pablo Jumat (23/8) sebelum menjalani rehabilitasi.
“Setelah membela Uruguay di laga persahabatan melawan Jepang, Rabu lalu, cedera Sebastian Coates pada lutut kanannya memerlukan penanganan serius. Setelah berkomunikasi dengan dokter timnas dan dokter di Liverpool, diputuskan pemeriksaan lebih lanjut dilakukan di Inggris sebelum ke Montevideo,” tulis Federasi Sepak Bola Uruguay dalam pernyataan resminya.
Musim lalu Coates hanya mendapat kesempatan bermain dalam 12 pertandingan dan namanya dikaitkan dengan transfer pada musim panas ini. Namun peluangnya untuk hengkang akan tergantung pemulihan cederanya.
Dia dijawalkan akan menjalani operasi di San Pablo Jumat (23/8) sebelum menjalani rehabilitasi.
“Setelah membela Uruguay di laga persahabatan melawan Jepang, Rabu lalu, cedera Sebastian Coates pada lutut kanannya memerlukan penanganan serius. Setelah berkomunikasi dengan dokter timnas dan dokter di Liverpool, diputuskan pemeriksaan lebih lanjut dilakukan di Inggris sebelum ke Montevideo,” tulis Federasi Sepak Bola Uruguay dalam pernyataan resminya.
Musim lalu Coates hanya mendapat kesempatan bermain dalam 12 pertandingan dan namanya dikaitkan dengan transfer pada musim panas ini. Namun peluangnya untuk hengkang akan tergantung pemulihan cederanya.
(irc)