Nitya/Greysia gagal susul Pia/Rizki
A
A
A
Sindonews.com - Ganda putri Indonesia, Nitya Krishinda Maheswari/Greysia Polii, gagal melaju ke perempatfinal turnamen Yonex Japan Open Superseries 2013.
Pada pertandingan di Tokyo Metropolitan Gymnasium, Jepang, Kamis (19/9). Nitya/Greysia menyeraH ditangan ganda Taiwan, Wen Hsing Cheng/Pei Chen Hsieh, dengan straight game 15-21, 21-23,
Permainan kedua ganda berlansung cepat sejak awal. Tertinggal 3-6, Nitya/Gresia sukses mengejar hingga enam sama sebelum berbalik unggul 9-7. Tak mau gagal, Wen/Cheng mempercepat tempo, dan kembali unggu hingga menyelesaikan game pertama degan 21-15.
Di game kedua, permainan tetap ketat. Nitya/Gresia unggul tipis 10-9 di awal game. Dengan perbedaan poin tak lebih dari dua, kedua pasangan ini saling susul. Ganda Taiwan kembali memenangi persaingan dengan 23-21.
Kekalahan ini membuat Indonesia kehilangan satu lagi wakil di nomor ganda putri. Sebelumnya, Gebby Ristiyani Imawan/Tiara Rosalia Nuraidah, juga gagal setelah dikalahkan unggulan lima dari China, Bao Yixin/Zhong Qianxin.
Wen/Pei yang maju ke perempat final, akan menghadapi ganda Indonesia lainnya, Pia Zebadiah Bernadet/Rizki Amelia Pradipta.
Pada pertandingan di Tokyo Metropolitan Gymnasium, Jepang, Kamis (19/9). Nitya/Greysia menyeraH ditangan ganda Taiwan, Wen Hsing Cheng/Pei Chen Hsieh, dengan straight game 15-21, 21-23,
Permainan kedua ganda berlansung cepat sejak awal. Tertinggal 3-6, Nitya/Gresia sukses mengejar hingga enam sama sebelum berbalik unggul 9-7. Tak mau gagal, Wen/Cheng mempercepat tempo, dan kembali unggu hingga menyelesaikan game pertama degan 21-15.
Di game kedua, permainan tetap ketat. Nitya/Gresia unggul tipis 10-9 di awal game. Dengan perbedaan poin tak lebih dari dua, kedua pasangan ini saling susul. Ganda Taiwan kembali memenangi persaingan dengan 23-21.
Kekalahan ini membuat Indonesia kehilangan satu lagi wakil di nomor ganda putri. Sebelumnya, Gebby Ristiyani Imawan/Tiara Rosalia Nuraidah, juga gagal setelah dikalahkan unggulan lima dari China, Bao Yixin/Zhong Qianxin.
Wen/Pei yang maju ke perempat final, akan menghadapi ganda Indonesia lainnya, Pia Zebadiah Bernadet/Rizki Amelia Pradipta.
(dka)