Roma kehilangan Totti dan Gervinho

Sabtu, 02 November 2013 - 21:17 WIB
Roma kehilangan Totti...
Roma kehilangan Totti dan Gervinho
A A A
Sindonews.com – AS Roma dipastikan tidak akan diperkuat gelandang sayap Gervinho ketika menghadapi Torino besok. Ini menjadi pukulan berat bagi tim ibukota itu lantaran sebelumnya kapten Francesco Totti juga sudah memastikan absen.
Awalnya Gervinho diharapkan bisa menutup celah yang ditinggalkan Totti. Namun sayangnya kondisi Gervinho masih belum fit dari cedera yang dialaminya. Atas alasan itulah pelatih Rudi Garcia tidak ingin mengambil resiko dengan memaksakannya bermain.

Selain kedua pemain, Roma juga tidak akan diperkuat Leandro Castan yang terkena skors akumulasi. Namun Nicolas Burdisso direncanakan bisa dimainkan menjadi starter.

Skuad Roma melawan Torino
Balzaretti, Benatia, Borriello, Bradley, Burdisso, Caprari, De Rossi, De Sanctis, Di Mariano, Dodo, Florenzi, Jedvaj, Ljajic, Lobont, Maicon, Marquinho, Pjanic, Ricci, Romagnoli, Skorupski, Strootman, Taddei, Torosidis
(irc)
Berita Terkini
Siapa Petinju Terbaik...
Siapa Petinju Terbaik di Tahun 1920-an?
40 menit yang lalu
Nova Arianto Bangga...
Nova Arianto Bangga Berproses dengan Timnas Indonesia U-17
1 jam yang lalu
Prestasi Timnas Indonesia...
Prestasi Timnas Indonesia di Piala Asia di Semua Level Usia: Garuda Menyala
2 jam yang lalu
Keunikan David Benavidez:...
Keunikan David Benavidez: Juara WBC-WBA Dunia Tapi Statusnya Penantang Wajib
3 jam yang lalu
Hari Kekalahan Umar...
Hari Kekalahan Umar Nurmagomedov yang Mengguncang UFC
3 jam yang lalu
Link Streaming Barcelona...
Link Streaming Barcelona vs Mallorca LaLiga 2024/25 di VISION+
4 jam yang lalu
Infografis
Ratusan Mahasiswa Asing...
Ratusan Mahasiswa Asing Berbakat Terancam Kehilangan Masa Depan di AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved