Spurs petik kemenangan ke-11

Selasa, 26 November 2013 - 12:08 WIB
Spurs petik kemenangan...
Spurs petik kemenangan ke-11
A A A
Sindonews.com - San Antonio Spurs memetik kemenangan ke-11 di musim ini, setelah menang telak atas New Orleans dengan skor 112-93 pada Senin (25/11) malam waktu setempat.

Bermain di AT&T Center, Antonio Spurs, Selasa (26/11/2013), pada kuarter pertama Spurs langsung membuat penggemar mereka bersorak ketika berhasil memimpin perolehan 21-10 poin atas Pelicans.

Meski pertandingan berlangsung sengit, namun tim besutan Gregg Popovich tetap memimpin perolehan poin menjadi 81-56 di kuarter ketiga dengan menyisakan tiga menit lagi. Sebelum akhirnya dominasi Spurs berlanjut di kuarter keempat dan menutup pertandingan dengan skor 112-93.

Shooting guard veteran Spurs, Manu Ginobili menyumbangkan 16 poin untuk kemenangan timnya disusul Tony Parker 14 poin dan tujuh assist, Tiago Splitter 10 poin dan Tim Duncan 10 poin.

Sementara dari kubu Pelicans, Ryan Anderson mencetak 17 poin ditambah Tyreke Evans 12 poin dan Anthony Davis memiliki 10 untuk New Orleans.
(dka)
Berita Terkait
Subaru XV 2.0i 2013,...
Subaru XV 2.0i 2013, SUV AWD Mewah dan Ganteng, Harga Anjlok
Keseruan NBA Cares di...
Keseruan NBA Cares di Jakarta, Grant Williams dan Marques Bolden Latih Siswa SDN Rawa Barat 05
Tekuk Clippers, Phoenix...
Tekuk Clippers, Phoenix Suns Juara Wilayah Barat
Giannis Antetokounmpo...
Giannis Antetokounmpo Bawa Bucks Menang di Markas Pacers
Menang dari Thunder,...
Menang dari Thunder, Curry Jaga Rekor Tak Terkalahkan Warriors
Damian Lillard Bawa...
Damian Lillard Bawa Blazers Taklukkan Lakers
Berita Terkini
Yamaha Umumkan Skuad...
Yamaha Umumkan Skuad Gahar 2025: Siap Dominasi Lintasan Balap Nasional dan Asia!
1 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Sabar/Reza Melaju ke Semifinal!
2 jam yang lalu
Marc Marquez Beri Semangat...
Marc Marquez Beri Semangat untuk Jorge Martin yang Cedera: Kami Merindukanmu di Lintasan!
2 jam yang lalu
Ernando Ari Tak Gentar...
Ernando Ari Tak Gentar Saingi Emil Audero: Selama Makan Nasi, Saya Siap!
3 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Rehan/Gloria Tersingkir, Ganda Campuran Indonesia Habis!
3 jam yang lalu
Erick Thohir Pasang...
Erick Thohir Pasang Target Tinggi: Timnas U-17 Wajib Lolos Piala Dunia 2025!
5 jam yang lalu
Infografis
Jerman Kehabisan Senjata...
Jerman Kehabisan Senjata untuk Dipasok ke Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved